Pembunuhan JLT, Polisi Minta Keterngan Rekan Korban dari Lamongan

lumajangsatu.com

Lumajang(lumajangsatu.com) - Polres Lumajang terus menyelidikan kasus pembunuhan terhadap, Budi Haryono (41) wara Jalan Lawu Gang Mubaro Kelurahan Citrodiwangsan. Penyidikan bergerak ke Lamongan ke rekan korban yang juga berprofesi sebagai sopir untuk meminta keterangan.

"Kemarin penyidik Polres meminta keterangan rekan korban dari Lamongan," ujar Kasubag Humas Polres Lumajang, Ipda Gatot Budi S diruang kerjanya, Senin(7/12) siang.

Baca juga: Marak Kriminal Polsek Candipuro Lumajang Tingkatkan Patroli

Polisi terus berusaha mengungkap kasus pembunuhan Budi H yang terjadi di Jalan Lintas Timur. Dikarenakan, pelaku dibunuh dengan sadis di pinggir jalan.

Baca juga: Pelaku Penusukan Pemuda di Alun-Alun Lumajang Diringkus Resmob Polres Lumajang

"Penyidikan terus didalami, apa motif dan siapa pelakunya," jelasn Gatot.

Baca juga: Warga Lumajang Diajak Proaktif Laporkan Aksi Kejahatan

Polisi juga sudah meminta keterangan keluarga korban, apakah pernah bercerita soal musuh atau masalah sebelum kejadian.(ls/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru