Nanti Malam, Alun-alun Digelar Wayang Spektakuler 9 Dalang Dengan 3 Lakon

lumajangsatu.com

Lumjang (lumajangsatu.com) - Para seniman di Lumajang terus berupaya melestarikan budaya-budaya Jawa seperti wayang kulit. Rabu (27/07) Persatuan Pedalangan Indonesia (Pepadi) Kabupaten Lumajang akan menggelar lounchig pengrus Pepadi Lumajang.

Tak tanggung-tanggung, saat lounching Pepadi Lumajang juga akan digelar wayang spektakuler dengan menampilkan 9 dalang, 3 lakon dan 12 sinden. Acara wayang bisa disaksikan secara langsung olah warga Lumajang di Alun-alun Kabupaten Lumajang dan disiarkan langsung olah Radio Gloria FM dengan gelombang 97.04.

Baca juga: Dindikbud Lumajang Kenalkan Ludruk Pada Kaum Millenial Ditengah Arus Globalisasi

"Kegiatan nanti malam adalah kegiatan lounching Pepadi Kabupaten Lumajang dan kami dari Dinas Kebudayaan dan Pariwisata memberikan dukungan penuh, dan Pepadi juga telah beraudensi dengan pak Bupati tentang kegiatan Pepadi Lumajang" ujar Deni Rohman AP, Kepala Disbudpar Lumajang, Rabu (27/07/2016).

Baca juga: Menyala, STKIP PGRI Lumajang Melantik Ormawa Periode 2024-2025

Untuk melestarikan kebudyaan wayang, Pepadi Lumajang nantinya akan menggelar pagelaran wayang secara periodik. Lounching 9 dalang yang akan digelar di Alun-alun sebagai tanda kegiatan Pepadi dan akan terus digelar hingga akhir tahuan 2016 meski tidak dengan 9 dalang lagi.

Baca juga: Poktan Penerima Bantuan Bibit Bawang Merah DBHCHT Lumajang Sebagian Sudah Panen

"Untuk melestarikan wayang, Pepadi Lumajang akan mengelar wayangan secara periodik mungkin setiap bulan sekali, itu hasil koordinasi kami dengan Pepadi," pungkasnya.(Yd/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru