Lumajang — Bupati Lumajang, Indah Amperawati, secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahun 2024. Dalam momentum penting tersebut, Bunda Indah — sapaan akrab Bupati Lumajang — juga menyampaikan peringatan tegas dan tanpa kompromi kepada para aparatur sipil negara (ASN), agar menjaga integritas dan moral, termasuk menjauhi praktik perselingkuhan yang dapat merusak citra dan wibawa pemerintah di mata masyarakat.
Author : Indana Zulfa
Guru Lolos PPPK Lumajang Meninggal sebelum Terima SK, Bupati Tetap Serahkan kepada Keluarga
LUMAJANG – Suasana haru menyelimuti prosesi penyerahan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi 2024 di Lumajang. Di tengah momen bahagia para peserta, sebuah kisah menyentuh terjadi: **Sekar Mardianti**, seorang guru yang dinyatakan lulus PPPK, **mengembuskan napas terakhirnya sebelum sempat menerima SK secara langsung**.
Bupati Lumajang Serahkan 631 SK PPPK 2024 di Selokambang, Dorong Peningkatan Kinerja
LUMAJANG, — Bupati Lumajang Indah Amperawati, yang akrab disapa Bunda Indah, secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi Tahun 2024. Penyerahan SK tersebut berlangsung di kawasan Wisata Pemandian Selokambang, Selasa (17/6/2025), dan diikuti oleh 631 peserta yang dinyatakan lulus.
Bupati Lumajang Komitmen Benahi Kolam Renang Veteran demi Prestasi Daerah
LUMAJANG – Bupati Lumajang Indah Amperawati (Bunda Indah) menegaskan komitmennya untuk membenahi sarana dan prasarana Kolam Renang Veteran. Hal itu demi mendukung Lumajang menjadi tuan rumah kejuaraan renang tingkat provinsi hingga nasional.
Polisi Olah TKP Pasca Aksi Pencurian Sepeda Motor di Wotgalih Lumajang
LUMAJANG — Aksi pencurian sepeda motor terjadi di Desa Wotgalih, Kecamatan Yosowilangun, Kabupaten Lumajang, pada Minggu (15/6/2025) sekitar pukul 02.00 WIB. Peristiwa tersebut terekam kamera pengawas (CCTV) yang terpasang di sekitar lokasi kejadian.
Maling Bersenjata Celurit Gasak 2 Motor Sekaligus di Wotgalih Lumajang, Aksinya Terekam CCTV!
LUMAJANG — Aksi pencurian motor kian merajalela dan bikin resah masyarakat Lumajang. Kali ini, pelaku yang diduga merupakan komplotan profesional nekat menyatroni sebuah rumah di Desa Wotgalih, Kecamatan Yosowilangun, Lumajang, pada Minggu (15/6/2025) dini hari, sekitar pukul 02.00 WIB.
Satlantas Polres Lumajang Tindak Kendaraan ODOL demi Keselamatan dan Keawetan Infrastruktur
Lumajang – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Lumajang terus menunjukkan keseriusannya menertibkan kendaraan Over Dimension Over Loading (ODOL) di wilayah hukumnya. Pada Jumat (13/6/2025), sejumlah truk yang kedapatan melanggar ukuran dan muatan langsung dikenakan tilang oleh anggota Turjawali Satlantas Polres Lumajang.
Maling Motor di Cafe Oala 2022 Diciduk Setelah Buron Bertahun-tahun
LUMAJANG — Setelah hampir 3 tahun menjadi buronan, Rivandi alias Ivan (30), residivis spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor), akhirnya tak berkutik di tangan polisi. Pelaku yang sempat menjadi teror dan meresahkan pengunjung Cafe Oala pada Juli 2022 lalu, dibekuk Polres Lumajang pada Jumat (13/6/2025) di tempat persembunyiannya, Tompokersan, Lumajang.
Residivis Curanmor Ditembak Polisi, 8 Kali Beraksi di Lumajang dan Batu
LUMAJANG – Polres Lumajang menangkap Rivandi alias Ivan (30), residivis spesialis pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang kerap melancarkan aksinya di Lumajang dan Kota Batu.