Kedungjajang - Bupati Lumajang Thoriqul Haq merespon usulan fraksi PKB agar lokasi mall pelayanan publik di Alun Alun Barat ditinjau ulang. Pasalnya, kawasan Alun Alun rekayasa lalulintasnya akan semerawut jika ditambah lagi satu tempat pelayanan publik.
Achmad Faruq Chotibi DPRD Lumajang
Komisi C DPRD Lumajang Support BPRD Capai Target PAD Pasir
Lumajang - Komisi C DPRD Lumajang terus memberikan dukungan pada Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) untuk meningkatan pendapatan asli daerah (PAD). Salah satunya dengan terus mencarikan solusi tepat dalam meningkatan PAD dari sktor Minerba atau pajak pasir.
Ini Prediksi Perolehan Kursi Dapil 5 Lumajang, Demokrat Hangus
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rekapitulasi Dapil 5 (Randuagung, Klakah, Kedungjajang dan Ranuyoso) sudah tuntas. Dari prediksi awal Demokrat memperoleh 1 kursi ternyata hangus dan dan diambil oleh Gerindra yang mendapatkan 2 kursi.
Dapil 5 Lumajang PKB Paling Perkasa
Lumajang (lumajangsatu.com) - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) di Daerah Pemilihan (Dapil) 5 Randuagung, Klakah, Ranuyoso dan Kedungjajang diprediksi unggul. Dari hasil penghitungan internal, PKB mendulang suara 20 ribu lebih dan partai lain dikisaran 8-12 ribu saja.