Tak Usulkan Sesuai Deadline, Bupati Akan Tinggalan PAN Soal Cawabup

Penulis : lumajangsatu.com -
Tak Usulkan Sesuai Deadline, Bupati Akan Tinggalan PAN Soal Cawabup

Lumajang(lumajangsatu.com) -  DPD PAN Lumajang bila tidak segera mengusulkan satu nama tunggul sesuai deadline 30 Juli. Bupati Lumajang, As'at Malik akan meninggalkan PAN dalam pemilihan Cawabup.

"Saya akan bersama Golkar dan Demokrat yang mengusulkan satu nama cawabup, saya akan tinggal" ungkapnya pada wartawan di gedung.

Bupati, akan mengusulkan nama cawabup dalam minggu depan ke DPRD. Karena pada pertengahan Agustus dirinya akan melantikan wakil Bupati. "Pertengahan saya akan lantik," jelasnya.

As'at akan menunggu PAN sesuai deadline melalui surat yang disampaikan ke parpol pendukungnya.(ls/red)

Editor : Redaksi

Bagian Dari Keterbukaan Informasi Publik

Diskominfo Lumajang Inisiasi dan Mulai Sosialisasi Pembentukan KIM Kecamatan

Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) melaksanakan Sosialisasi Pembentukan Forum Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Kecamatan se-Kabupaten Lumajang, di Ruang Nararya Kirana Lantai 3 Kantor Bupati Lumajang, Kamis (31/10/2024). Kegiatan tersebut dibuka oleh Asisten Administrasi Sekda Kabupaten Lumajang, Agus Widarto.