Jatiroto - DR. H. Nurul Ghufron SH,. MH Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Koruspi (KPK) menjadi dosen tamu di Sekolah Tinggu Ilmu Syari'ah (STIS) Minftahul Ulum Banyuputih Kidul, (29/20). Ratusan mahasiswa dengan antusias mengikuti acara kuliah umum yang memaparkan tentang seputar pemberantasan kouruspi di Indonesia.
Pendidikan Dan Kesehatan
3 Dokter Berebut Kursi Direktur RSUD dr. Haryoto Lumajang
Lumajang - Sebanyak 3 dokter lolos seleksi calon pejabat pimpinan tertiggi pratama Kabupaten Lumajang untuk Direktur RSUD dr. Haryoto Lumajang. Para peseta akan mengikuti tahapan lanjutan untuk seleksi kompetensi manajerial dan sosial kultural pada hari Senin, 31 Oktober 2022 Mendatang di Kantor Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Lumajang.
Cek Obat Sirop Berbahaya di Lumajang, Polisi Sidak Apotek
Lumajang - Satresnarkoba Polres Lumajang bersama Dinas Kesehatan Lumajang melakukan pengecekan kepada sejumlah apotek guna menindaklanjuti Surat Edaran (SE) Kementerian Kesehatan RI mengenai penyetopan sementara penjualan obat bebas dalam bentuk sirop kepada masyarakat. Adapun apotek yang disidak yaitu Apotek Pondok Sehat, Apotek Lumajang, Apotek Aviesena dan Apotek Nutriva.
Bupati Lumajang Launching Jejaring PRO-ACSy RSUD dr. Haryoto
Lumajang - Bupati Lumajang, Thoriqul Haq melaunching Jejaring Pra Rujukan dan Komunikasi Acute Coronary Syndrome (PRO-ACSy), di Ruang Pertemuan Lantai 2 RSUD Dr. Haryoto Kabupaten Lumajang. Titik pointnya jika nanti ada pengidap penyakit jantung bisa langsung tertangani sejak dini.
Alini Ghoni Siswi MAN Lumajang Jadi Pembicara KSM Nasional di Jakarta
Lumajang - Alini Ghoni Ramadhani Putri setelah beberapa bulan lalu di nobatkan sebagai Duta Putri Pendidikan Indonesia. Sejerah baru kembali diukir Alini setelah diminta menjadi narasumber Talk Show Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Nasional 2022 Integrasi Agama, Sains dan Teknologi sebagai Basis Keunggulan Madrasah, Selasa 12 Oktober 2022 di Asrama Haji Pondok Gede Jakarta.
MAN Lumajang Miliki Asrama Putri Khusus Tahfidz Qur'an
Lumajang - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Lumajang terus melakukan pembenahan demi kualitas pendidikan. Terbaru, MA Negeri Lumajang meresmikan ruang loby, ruang podcast dan bilik santri moderat. MAN Lumajang juga memiliki asrama putri tiga lantai yang dilengkapi dengan berbagai ruang rapat.
ITS Latih Digital Marketing Warga Sumberwuluh Jual Batako Semeru
Lumajang - Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya menggelar Pelatihan Digital Marketing untuk Pemasaran Batako Hasil Produksi Limbah Padat Erupsi Gunung Semeru di Balai Desa Sumberwuluh Kecamatan Candipuro, Sabtu (03/09/2022). Puluhan warga yang memiliki usaha Batako Semeru antusias mengikuti pelatihan.
Pelantikan Raya Tandai Bangkitnya BEM STKIP PGRI Lumajang
Lumajang - Setelah sempat vakum sekitar 4 tahun, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STKIP PGRI Lumajang akhirnya bangkit lagi. Hal itu ditandai dengan pelantikan pengurus BEM yang dilakukan langsung ketua STKIP PGRI Lumajang Roni Wiranata, S.Pd., M.Pd di Aula Kampus STKIP PGRI, Minggu (14/08/2022).
Peserta Iuran BPJS Kesehatan Lumajang Dibawah Capaian Nasional
Lumajang - Pengguna Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan di Kabupaten Lumajang masih dibawah capaian presentase Nasional yang mencapai 88,28 persen. Untuk Lumajang masih mencapai 70 persen dari 1.092.729 penduduk yakni 768.243 jiwa.
Peringati Hari Polwan Ke 74, Polwan Polres Lumajang Gelar Beberapa Kegiatan
Lumajang -Polisi wanita (Polwan) Polres Lumajang menggelar melaksanakan giat bakti kesehatan donor darah di PMI Lumajang, Selasa (9/8/2022). Kegiatan donor darah tersebut diikuti 27 orang terdiri dari Polwan Polres Lumajang, anggota Bhayangkari Cabang Lumajang.