Lumajang - Kasat Lantas Polres Lumajang AKP Radyati Putri Pradini pimpin kegiatan detik-detik proklamasi di Perempatan Adipura Lumajang. Semua pengendara yang berlalu lalang dihentikan sejenak dengarkan kumandang lagu Indonesia Raya dengan sikap sempurna.
Berita Lumajang Terbaru
4 Pimpinan DPRD Terima Penghargaan BNN Lumajang
Kedungjajang - Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Lumajang memberikan penghargaan kepada 4 Pimpinan DPRD Lumajang. Selain kepada pimpinan DPRD, apresiasi dalam bentuk penghargaan juga diberikan kepada 15 orang lainnya dari anggota DPRD.
HUT RI ke- 77, AHY Ajak Rawat Persatuan dan Kebangkitan Ekonomi
Jakarta - Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) didampingi Annisa Larasati Pohan mengikuti Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi secara virtual, Rabu (17/8) pagi. Mengikuti rangkaian acara dari awal hingga akhir dari kediaman, tahun ini AHY dan Annisa mengenakan pakaian adat Bali kombinasi warna Hitam, Putih & Merah yang melambangkan warna Tridatu.
Zainal Fanani Akan Buka Sekolah Sepeda di Lumajang
Lumajang - Zainal Fanani, tak hanya berprestasi di kancah internasional, namun juga terbukti bisa mencetak bibit atlet sepeda bagi Lumajang. Fanani juga berencana membuka sekolah khusus sepeda di Lumajang.
Komisi D DPRD Ingin Lumajang Bebas Pasung
Lumajang - Komisi D DPRD Lumajang terus melakukan perhatian bagai orang dengan gangguan jiwa (ODGJ). Bersama dengan Dinas Kesehatan dan Dinas Sosial, DPRD melakukan pendekatan pada pihak keluarga yang ada ODGJ dipasung.
Pelantikan Raya Tandai Bangkitnya BEM STKIP PGRI Lumajang
Lumajang - Setelah sempat vakum sekitar 4 tahun, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) STKIP PGRI Lumajang akhirnya bangkit lagi. Hal itu ditandai dengan pelantikan pengurus BEM yang dilakukan langsung ketua STKIP PGRI Lumajang Roni Wiranata, S.Pd., M.Pd di Aula Kampus STKIP PGRI, Minggu (14/08/2022).
Bupati Minta KONI Lumajang Buat Klaster Cabor Unggulan
Senduro - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Lumajang menggelar Rapat Kerja Kabupaten (Rakerkab) tahun 2022. Acara Rakerkab dihadiri langsung Bupati Lumajang Thoriqul Haq, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) di D'Borno Senduro, Sabtu (13/08).
Tiga Tuntutan PMII Lumajang, Kejari Enggan Tanda Tangani
Lumajang - Fahmi Idris sebagai koordinator lapangan menyampaikan kekecewaannya kepada Kejaksaan Negeri Lumajang yang enggan menyepakati tuntutan mahasiswa. Mahasiswa menuntut kejaksaan menetapkan nama tersangka dalam kurun waktu satu minggu, namun Kejari menolak dan berjanji mengumumkan tersangka jika proses penyidikan sudah selesai.
PMII Demo Sambil Sholawatan di Kejaksaan Negeri Lumajang
Lumajang - Mahasiswa PMII Lumajang dalam tagih janji penetapan kasus korupsi Pisang Mas Kirana, serukan nyanyian dan sholawatan di depan Kejaksaan Negeri Lumajang. Para mahasiswa meminta agar Kajari menemui secara langsung untuk mendengarkan beberapa tuntutan mahasiswa terkait kasus ini.
PMII Lumajang Nilai TSK Korupsi Pisang Kirana Masih Remang-remang
Lumajang - Tindak korupsi pisang Mas Kirana 2020 bersumber dana dari APBN senilai Rp1.485.484.000 pada Dinas Pertanian Kabupaten Lumajang hingga saat ini belum juga ditetapkan. Kejaksaan Negeri Lumajang yang saat ini menemui PMII belum juga bisa memastikan kapan akan ditetapkan, namun hanya berjanji secepatnya akan dikabari.