Lumajang - Puluhan insan pers di Lumajang yang tergabung dalam Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) melakukan aksi demo menolak draf revisi RUU Penyiaran. UU inisiatif dari DPR RI itu dianggap akan membungkam kemerdekaan dan kebebasan pers.
Jurnalis Lumajang
Polres Lumajang Gelar Pelatihan Pembuatan Konten Medsos Edukatif
Lumajang - Polres Lumajang menggelar pelatihan pembuatan konten media sosial (medsos) buat anggota kepolisian. Kegiatan tersebut dalam rangka meningkatkan sumberdaya yang unggul, informatif dan edukatif.
Kapolres Lumajang Ajak Insan Pers Ikut Perangi Hoax di Medsos
Lumajang - Kapolres Lumajang AKBP Eka Yekti Hananto Seno, mengajak insan pers ikut memerangi berita-berita hoax yang marak di media sosial. Di peringatan hari Pers Nasional (HPN) 2021, insan media harus menjadi filter atas banyaknya hoax di media sosial.
Perwakilan Jurnalis Lumajang Lakukan Rapid Antigen Untuk Cegah Covid19
Lumajang - Bupati Lumajang H. Thoriqul Haq menggelar operasi Rapid Antigen secara acak yang diperuntukkan kepada awak bus sebagai langkah Kabupaten Lumajang untuk terus menekan penyebaran Covid-19, berhubung bertepatan dengan Hari Pers Nasional 2021 perwakilan dari Wartawan Lumajang juga di rapit untuk mengecek kesehatan Senin, (8/2/2021).
Keseruan Jurnalis Diajari Menembak Oleh Tim Cobra Lumajang
Lumajang (Lumajangsatu.com) - Rabu pagi (27/08/2019), kami dari rombangan jurnalis saat sedang melakukan liputan dikejutkan oleh sebuah tawaran mengikuti kegiatan rutinitas yang dilakukan oleh para polisi, yaitu menembak. Saya sendiri tidak pernah membayangkan bagaimana rasanya memegang senjata api. Atau bisa jadi, memegang senjata api seakan menjadi dosa besar dalam benak saya.
Nurhadi Wicaksono Jurnalis Sekaligus Guru Ngaji di Kampungnya
Lumajang (lumajangsatu.com) - Nurhadi Wicaksono seorang Jurnalis Televisi "Trans Media Corps" yang tinggal di Dusun Krajan, Desa Darungan Kecamatan Yosowilanggun. Selain sibuk memburu berita di wilayah Lumajang, dia juga memiliki tanggung jawab mengajar ngaji puluhan santri di Lembaga Taman Pendidikan Al-Qur'annya.