Lumajang – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Lumajang menggelar patroli malam untuk mengantisipasi balap liar, aksi kriminalitas, dan pelanggaran lalu lintas.
Kabupaten Lumajang
Lumajang Raih 2 Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik Jatim
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus melakukan upaya perbaikan dalam keterbukaan informasi publik. Hasilnya cukup memuaskan, dimana Lumajang berhasil memperoleh penghargaan tingkat Jawa Timur. Dua penghargaan diperoleh Pemerintah Kabupaten Lumajang pada Anugerah Keterbukaan Informasi Publik "KI Award" Jawa Timur.
Cukup Baik, IPM Lumajang Naik 0,84 Poin Tahun 2023
Lumajang - Indek Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur terus mengalami tren positif naik dengan cukup baik. IPM Lumajang menjadi 69,46 poin atau naik 0,84 poin dari tahun sebelumnya. Meski naik cukup banyak, namun IPM Lumajang tetap terendah ke-3 se Jawa Timur.
Ini Peran 3 Pelaku Pembuatan Premium Oplosan di Desa Kabuaran Lumajang
Kunir - Tiga pelaku pembuatan Premium oplosan ternyata memiliki peran masing-masing untuk melancarkan dagangannya, tersangka berinisial DH (36) warga Desa Kabuaran Kecamatan Kunir, MY (27) warga Kota Probolinggo dan YDA (20) Kota Probolinggo. Jumat, (17/9/2021).
Bupati Lumajang Minta Kapolres Tindak ODP Berkeliaran di Luar Rumah
Lumajang - Bupati Lumajang, Thoriqul Haq yang sering mendapat laporan mengenai ada Orang Dalam Pemantauan (ODP) Covid-19 berkeliaran diluar rumah. Dia meminta Kapolres Lumajang berserta jajaran untuk menindak tegas.
25 Desa Masuk Zona Merah Rawan Konflik Pilkades Lumajang 2019
Lumajang - Polres Lumajang sudah memetakan 25 Desa yang katagori zona merah (rawan) dalam Pilkades serentak 2019. Perlakuan pengamanannnya juga berbeda tidak sama dengan Desa dengan katagori aman.
Nurul Aini Jaringan Sugeng Kali Gladah Merampok 27 TKP Hanya Gagal 3 Kali
Lumajang (lumajangsatu.com) - Polres Lumajang berhasil meringkus pelaku perampokan di 24 TKP dengan sasaran kendaraan bermotor, bernama Nurul Ain (50) Alamat Dusun Krajan kulon, Desa Selokgondang Kecamatan Sukodono.
58 ASN Perebutkan 9 Kursi Jabatan Eselon II Pemkab Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia Seleksi (Pansel) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Pemkab Lumajang akhirnya mengumumkan hasil tahapan seleksi administrasi. Ada 58 pendaftar yang berhasil lolos ke tahapan berikutnya.
Kuota Pelamar Kurang, Assessment Eselon II Lumajang Diperpanjang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia Seleksi (Pansel) Jabatan Calon Tinggi Pratama Pemkab Lumajang telah mengumumkan perpanjangan waktu pendaftaran. Alasannya, hingga hari terakhir pendaftaran, Senin (8/4), jumlah pelamar tidak memenuhi kuota.
Diprotes Soal Juara Hafidz Qur'an Cak Thoriq Jawab di Grup FB Lumajangsatu
Lumajang (lumajangsatu.com) - Hafidt Abdullah (18) warga Penanggal Kecamatan Candipuro berhasil juara 3 lomba menghafal al-qur'an tingkat asean di Jakarta. Kedatangan Hafidt disambut bahagia keluarga besar Pondok Pesantren Syarifuddin Wonorejo dimana Hafidt menimba ilmu.Setelah diberitakan sejumlah media dan juga www.lumajangsatu.com pemilik akun facebook bernama Eko Adi Prayono kemudian memposting di grup facebook Lumajangsatu dengan sedikit protes. Eko dalam cuitannya membandingkan prestasi Hafidt dengan Saiful Rijal yang menyumbangkan medali emas di Asian Games dan disambut luar biasa termasuk dari Pemkab Lumajang."Kalau yg juara sepak takro tingkat asean game pulang di sambut sebagai pahlawan , pakai mobil mewah, para pejabat pemerintahan ikut menyambutnya, ada pengusaha yg memberinya hadiah HP bahkan denger2 ada yg kasih hadiah rumah .Di kelilingkan di kota lumajang di tunjukan pada anak2 sd, smp, sma dan seluruh masyarakat lumajang.Tapi kalau yg juara tahfidz quran tingkat asean hanya rame di medsos tidak di meriahkan seperti yg juara sepak takro tingkat asean , hanya berharap sama2 di meriahkan supaya anak2 kita juga bangga kalau jadi tahfidz quran" tulis akun Eko Adi Prayono di grup facebook Lumajangsatu, Kamis (15/11/2018).Dalam waktu hanya 11 jam, status Eko Adi Prayono langsung mendapatkan 3,5 ribu like, 345 komentar dan 146 kali dibagikan. Banyak komentar anggota grup facebook lumajangsatu, termasuk oleh Bupati Lumajang Thoriqul Haq.