Lumajang (lumajangsatu.com) - Ada yang berbeda dari situasi di PPK hari ini. Semua PPK dijaga oleh aparat dari TNI dan POLRI dengan menggunakan senjata laras panjang. Pengamanan setiap PPK hingga KPU dijaga oleh unsur Polri, TNI, Linmas dan Satgas Keamanan Desa (SKD), dimana semuanya dibawah kendali kapolsek.
PAM Pemilu 2019
Antisipasi Fitnah, Pendistribusian Surat Suara Dikawal Berlapis
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lumajang mengantisipasi adanya fitnah dalam Pemilihan Umum (Pemilu) mendatang. Untuk itu pengamanan atau pengawalan berlapis perlu dilakukan dalam pendistribusian suara suara dan logistik Pemilu lainnya.
Kapolres dan Dandim 021 Lumajang Jadi Irup Kembar PAM Pemilu 2019
Lumajang (lumajangsatu.com) - Dalam Pelaksanaan Gelar Pasukan di Lumajang ada yang lain dari biasanya, karena ada 2 Irup sekaligus atau bisa dikatakan Irup Kembar. Irupnya Dandim 0821 dan Kapolres Lumajang. Mereka berdua bersama-sama berdiri diatas Podium dan bergantian dalam menerima laporan dari komandan upacara dan juga bergantian menyampaikan amanat.