Lumajang (lumajangsatu.com) - Pertandingan Divisi Utama PSSI Lumajang yang masih menyisakan 1 - 3 pertandingan lagi bagi 10 tim yang berlaga. Persaingan pemuncak Klasemen sangat sengit, apalagi Zona Degradasi juga keras.
PSIL Lumajang
Langka Plus Ruarr Biasa, Striker Rajawali M. Elyas Cetak 7 Gol ke Gawang Patra Jaya
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kompetisi Internal PSSI Lumajang, Divisi Utama selalu menyajikan kejadian yang tak terduga dan luar biasa. Salah satunya, Striker Rajawali FC, .M Elyas dalam satu pertandingan mampu mencetak 7 gol.
Meski Pernah Dipecat, H.Thoriq Kembali Pimpin DPD PAN Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tokoh masyarakat satu ini, meski pernah dipecat dari ketua DPD PAN Lumajang lantaran mendukung Capres Jokowi-JK 2014 lalu. Namun, H. Thoriq kembali di percaya memimpin partai berlambang Matahari bersinar terang itu dalam Muda, Kamis(18/8) kemarin.
Meriah, Elemen Masyarakat Ikut Lomba Gerak Jalan Yosowilanggun
Lumajang (lumajangsatu.com) - Memperingati hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 71 tahun, Kecamatan yosowilangun mengadakan Gerak jalan yang di ikuti oleh para siswa siswi SMA se kecamatan yosowilangun dan masyarakat umum sekitaran kecamatan yosowilangun. (19/8).
Leg Kedua, PSIL Linus Tambah 2 Pemain Baru
Lumajang (lumajangsatu.com) - Persatuan Sepak Indonesia Lumajang (PSIL) akan kembali melaksanakan liga nusantara leg ke 2 yang sistem home away. PSIL Lumajang kini akan melakoni laga kandang awal leg ke 2 melawan Jember United di Stadion Semeru pada 28 Agsutus 2016.
Usai Dipecat, Atim Pamitan ke Skuad Muda PSIL
Lumajang (lumajangsatu.com) - Usai diberhentikan oleh Manajer PSIL Junior, Atim Wasono menemui skuad muda saat berlatih di Stadion Semeru, Rabu(17/8) sore. Dia berpesan untuk tetap semangat dan mampu lolos ke leg kedua Piala Soeratin 2016.
Rapat Evaluasi PSSI dan PSIL, Atim Dipecat dari Pelatih Skuad Muda
Lumajang (lumajangsatu.com) - Atim Wasono pelatih PSIL Junior dipecat secara resmi melalui rapat Besar Assosiasi PSSI Lumajang, Selasa(16/08) malam. Dalam rapat evaluasi, Atim dinilai tidak profesional saat menangani skuad muda PSIL.
The Bless Mania Unjuk Kebolehan di Car Free Day
Lumajang (lumajangsatu.com) - Supporter PSIL Lumajang The Bless Mania berkumpul di Alun-alun di depan PemKab Lumajang, Minggu (14/8) pagi.
PSIL Muda Diberi Bonus Sepatu Baru dan Uang Pembinaan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Usai menahan imbang Persewangi, skuad PSIL Muda Lumajang diguyur bonus oleh PSSI dan Manajemen Laskar Wirabhumi. Bonus yang dijanjikan adalah pemain dibelikan sepatu baru dan uang Rp. 3 Juta.
Kecolongan Menit Akhir, PSIL Ditahan Imbang Persewangi 1-1
Lumajang (lumajangsatu.com) - PSIL nyaris mempecundangi Persewangi di Stadion Semeru kebanggaan masyarakat Lumajang, Kamis(11/08) sore. Sudah unggul satu gol dicetak oleh Adam Malik dimenit 60, buyar setelah Pemain Persewangi Anang mencetak dimenit 84.