Lumajang - Desa Penanggal Kecamatan Candipuro terus melakukan inovasi guna mendongkrak perekonomian masyarakat sekitar. Dengan memiliki pemandian alam Tirtosari View, Desa Penanggal melaunching Pasar Djadoel yang digelar setiap minggu.
Sumber Air Tirtosari
Asyiknya Sensasi Family Camp di Tirtosari View Penanggal Lumajang
Candipuro - Pemandian alam Tirtosari View di Desa Penanggal Kecamatan Candipuro terus berinovasi. Terbaru, pengelola menyiapkan wahana wisata family camp dengan menyajikan sensasi bermalam di tenda pinggir pemandian.
Kampung Koi di Tirtosari Penanggal Segera Terwujud Usai Dikunjungi Bunda Indah
Lumajang (lumajangsatu.com) - Usai kedatangan, Wakil Bupati Lumajang, Indah Amperawati Masdar ke obyek wisata pemandian Tirtosari View Desa Penanggal Kecamatan Candipuro. Destinasi yang lama ada dan mulai bangkit di kaki Gunung Semeru ini segera dirintis sebagai Kampung Koi.
Ada Spot Selfie Wisatawan di Bukit Bambu Pemandian Tirtosari View Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Bukit bambu disebelah barat sumber mata air pemandian Tirtosari View Desa Penanggal Kecamatan Candipuro terus dipersolek. Hal ini untuk memberikan atraksi baru bagi wisatawan untuk berselfie riah.
Pemandian Tirtosari View Penanggal Bersolek Pengunjung Berdatangan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Pemandian Sumber Mata Air Tirtosari Desa Penanggal Kecamatan Candipuro dulu sangat terkenal dan tengelam. Namun, kali ini mulai sering dikunjungi wisatawan dan pengelola terus berbenah.
Spot Foto Underwater di Tirtosari View Diburu Kalangan Milenial
Lumajang (Lumajangsatu.com)-Berburu foto yang Instagramable menjadi salah satu hobi favorit semua orang. Biasanya spot foto yang cantik didapat di tempat wisata seperti pantai, pegunungan, Pemandian, taman hiburan, atau tempat yang memiliki spot foto yang bagus. Karena semakin bagus lokasi fotonya, maka akan semakin menarik juga fotonya.Bicara tentang spot foto yang bagus, di Desa Penanggal Kecamatan Candipuro ada banyak sekali tempat keren yang bisa membuat feed instagram kamu kelihatan semakin kece. Bukan hanya di daratan, tapi juga di dalam air. Telah Hadir spot wisata Underwater di Desa Penanggal. "Ini kali pertama yang ada di Lumajang spot foto unik, yakin deh tidak bakalan kecewa kalau kesini" ujar Frida salah satu pengunjung.
Warga Candipuro Gelar Ritual Bersih Sumber Air Tirtosari Penanggal
Candipuro (lumajangsatu.com) - Dalam tradisi kalenderial Jawa, bulan Muharram diistilahkan dengan bulan Suro. Bulan ini dianggap sebagai bulan yang penuh malapetaka dan kesialan. Suro kemudian seakan-akan beralih maknanya menjadi soro yang berarti sial. Karena dianggap bulan sial, maka masyarakat Jawa kuno menggelar berbagai macam ruwatan agar terhindar dari kesialan dan marabahaya.