Jogyakarta - Tim Kaos Kita Lumajang bersama RA Screen Printing sinau tentang bisnis marketing digital untuk pengembangan kepariwisataan. Mereka juga keliling kota Jogja dengan bersepeda.
Aksi dari Mereka menjadi perhatian para gowesser pada minggu (15/11/2020) kemarin. Pasalnya, pakai bajo sama dan sepeda sewaan yang seragam.
Baca juga: Polres Lumajang Gandeng Diskopindag Cek Kelayakan Minyak Subsidi di Pasar Baru
"Itung-itung mengenalkan Lumajang dengan keliling Jogja," kata Farizky Owner dari RA Screen Prinring.
Bagi dia, kaos hasil karya yang viral di Lumajang mampu memikat perhatian orang luar. Kaos Kita Lumajang berisi sejumlah obyek wisata di tanah kelahirannya.
Baca juga: Komisi A DPRD Apresiasi Indeks Desa Membangun Lumajang Semakin Meningkat
"Kaos ini memang keren dan mengoda," ungkapnya.
Reporter Lumajangsatu.com, Yongki Nugroho mengaku bangga bisa memakai kaos khas Lumajang keliling jogjakarta. Apalagi bisa keliling dan mempromosikan wisata Lumajang.
Baca juga: 46 Ribu Penerima Bantuan Sosial di Lumajang Masuk Data Inclusion Error
"Kalau dulu kita bangga pakai kaos oleh-oleh, sekarang bangga pakai produksi pemuda Lumajang," terangnya. (Ls/red)
Editor : Redaksi