Rabu Besok, PSIL ditantang Jember United di Stadion Semeru

lumajangsatu.com

Lumajang (lumajangsatu.com) - PSIL Lumajang ditantang oleh Jember United dalam laga uji coba di Stadion Semeru, Rabu(07/10) sore jam 14.00 WIB. 

Sekretarsi PSSI Lumajang Rafiudin mengatakan, laga uji coba in dilakukan untuk mematangkan skuad tim sebelum berlaga di piala Gubernur.

Baca juga: 25 Personil Polres Lumajang Mendadak Dilakukan Tes Urine

"Dengan uji coba, anak-anak PSIL U-15 dan U-17 bisa mengetahui seperti apa lawannya nanti," tegasnya.

Baca juga: Sangat Instagramable, Boardwalk Selokambang Lumajang Sudah Selesai Diperbaiki

alam kejuaraan turnamen Piala Gubernur 2015, skuad muda PSIL baik U-17 dan U-15 berada dalam satu grup dengan tim asal Jember dan Banyuwangi.

Tim PSIL U-15 tergabung dengan klub, Persewangi Banyuwangi, Jember Pindo Junior dan Banyuwangi United.

Baca juga: Pemandian Alam Selokambang Lumajang Cocok Isi Libur Sekolah dan Akhir Pekan

Tim PSIL U-17 satu grup dengan Persewangi Banyuwangi, Jember Pindo Junior dan Samudera Indonesia Jember.(ls/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru