Toleransi, Umat Islam dan Hindu di Lumajang Besama-sama Gelar Syukuran Suro

Editor : Redaksi
Editor : Redaksi
Lumajang – Seorang pemuda asal Kabupaten Jember ditemukan meninggal dunia setelah sepeda motor yang dikendarainya terjun ke Sungai Bondoyudo, Desa Sukosari, Kecamatan Jatiroto, Kabupaten Lumajang, pada Jumat (25/4/2025). Korban diketahui bernama Deden Roni (22), warga Desa Curah Malang, Kecamatan Rambipuji, Kabupaten Jember.
Lumajang– Pemerintah Kabupaten Lumajang mempertegas komitmennya mempercepat penyediaan rumah layak bagi masyarakat lewat pertemuan dengan Dewan Pimpinan Daerah Real Estat Indonesia (DPD REI) Jawa Timur Komisariat Lumajang. Audiensi yang digelar di Ruang Mahameru Kantor Bupati ini sekaligus menandai undangan resmi pelantikan Ketua DPD REI Jatim Komisariat Lumajang periode baru.
Lumajang– Kapolres Lumajang AKBP Alex Sandy Siregar, S.H., S.I.K., M.H. menggelar audiensi dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lumajang di Ruang Harmoni Mapolres, Rabu (23/4). Pertemuan ini dihadiri Wakapolres Kompol A. Risky Fardian Caropeboka, para pejabat utama Polres, serta pengurus PWI Lumajang.
Lumajang – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Lumajang menggelar sosialisasi tertib berlalu lintas bagi siswa SMK YP 17 Lumajang, Rabu pagi (23/4). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 WIB itu dipimpin langsung oleh Kasat Lantas AKP Mohammad Syaikhu, S.H., didampingi Kanit Kamsel dan anggota Unit Kamsel Satlantas.
Lumajang – Wakil Bupati Lumajang, Yudha Adji Kusuma (Mas Yudha), menegaskan bahwa peringatan Hari Kartini harus menjadi momentum strategis untuk memperkuat kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan, bukan sekadar seremoni tahunan.