Pasirian - Warga Selok Awar-Awar Kecamatan Pasirian digegerkan dengan penemuan puluhan benda pusaka. Ada 21 jenis benda pusaka yang ditemukan tiga anak-anak warga warga Dusun Kebonan, Selok Awar-Awar.
Gaya Hidup
Desa Pundungsari Lumajang Inginkan Pawon Urip Jadi Kebiasaan Warga
Tempursari - Program penguatan ketahanan pangan keluarga Pemkab Lumajang dengan pawon urip terus digencarkan. Desa Pundungsari Kecamatan Tempursari terus menggiatkan program pawon urip dari tingkat RT hingga ke rumah masing-masing warga.
Satlantas Lumajang Ajak Anak PAUD Bermain Boneka Semeru
Lumajang - Satlantas Polres Lumajang melaksanakan kegiatan Boneka Semeru dan Polisi Sahabat Anak guna hilangkan kejenuhan selama pandemi Covid19 bertempat di PAUD KB Nusa indah Karangsari Kecamatan Sukodono Kamis, (21/1/2021).
Kapolres Eka Yekti Dampingi Kunker Mensos Risma ke Lumajang
Lumajang - Kapolres Lumajang AKBP Eka Yekti Hananto Seno SIK M,Si mendampingi Mensos RI Dr. H.C Ir. Tri Rismaharini M.T. Mensos melakukan kunjungan kerja memantau dan memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdampak erupsi Gunung Semeru Senin, (18/1/2021).
Cerita Risma Saat Mendaki Semeru Tak Boleh Sombong
Lumajang - Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini ternyata pernah mendaki ke Semeru sebanyak 4 kali saat menjadi Mahasiswa. Hal itu diceritakan Risma saat melakukan kunjungan ke Lumajang untuk menyalurkan bantuan bagi korban erupsi Semeru.
Ke Lumajang, Risma Cerita 4 Kali Pernah Mendaki Gunung Semeru
Lumajang - Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini datang ke Lumajang untuk memberikan bantuan pada korban erupsi Semeru. Saat berbincang dengan Forkopimda, Risma bercerita tentang keindahan Semeru dan pernah 4 kali mendaki ke puncak tertinggi pulau Jawa itu.
Ini Sejarah Pohon Beringin Raksasa Icon Alun Alun Lumajang
Lumajang - Pohon beringin yang menjadi icon Alun Alun Lumajang tumbang, Minggu sore (17/01/2021). Diduga, pohon yang berumur ratusan tahun itu sudah tidak kuat menahan berat dahan dan juga daun yang kembali menghijau dan lebat.
Pohon Beringin Icon Alun Alun Lumajang Tumbang
Lumajang - Icon dan daya tarik Alun Alun Lumajang beringin besar berumur ratusan tahun tumbang. Diduga, pohon beringin tersebut tumbang akibat faktor alam dan sudah terlalu tua.
Dandim Lumajang Baksos di Ponpes Darul Mukhlisien Lumajang
Lumajang - Dandim 0821 Lumajang Letkol Inf. Andi A. Wibowo, S.Sos., M.I.Pol menggelar bakti sosial santuan anak yatim di Ponpes Darul Mukhlisien Jl. Semeru Gang Masjid Nomor 05 Kelurahan Citrodiwangsan Kecamatan Lumajang. TNI meminta sambung do'a agar semua personil dan warga Lumajang bisa dihindarkan dari musibah Covid 19.
PSK Asal Banyuwangi 3 Kali Terjaring Razia di Eks Lokalisasi Bebekan
Kunir - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan razia di eks lokalisasi Bebekan Desa Kabuaran Kecamatan Kunir. 5 wanita diduga PSK, 1 lelaki hidung belang dan 4 peilik rumah diamankan ke kantor Satpol PP.