Lumajang - Kapolsek Candipuro AKP Sajito mengeluarkan tembakan peringatan diudara lantaran demo penutupan tambang pasir di Dusun Sumberlangsep Desa Jugosari berlangsung ricuh Senin, (23/11/2020).
Peristiwa
Satlantas Polres Lumajang Beri Pengamanan Pemotongan Pohon di Jalan
Lumajang - Satlantas Polres Lumajang memberikan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas saat berlangsungnya penebangan pohon yang berada di pinggir Jalan Nasional guna antisipasi pohon timbang saat musim penghujan Senin, (23/11/2020).
Pemancing Hilang Terseret Ombak Besar Pantai Meleman Lumajang
Yosowilangun - Seorang pemancing hilang terseret ombak besar di Pantai Meleman Desa Wotgalih Kecamatan Yosowilangun. Sampurno (25) warga Desa Klanting Kecamatan Sukodono hingga saat ini masih belum ditemukan, Kamis, (19/11/2020).
Puthuk Setumbu Magelang Sama Seperti Gunung Wayang Lumajang
Lumajang - Study Tour redaksi Lumajangsatu, RA Screen Printing dan reseler kaos Kita Lumajang mengunjungi Puthuk Setumbu di Kabupaten Magelang Jawa Tengah. Lokasi spot foto selfie dengan pemandangan alam pegunungan dan view candi Borobudur.
Ular Cobra Hantui Warga Perumahan Ragga Regency Lumajang
Sukodono - Seekor ular cobra dewasa masuk ke rumah warga di perumahan Rangga Regency blok G-9 Sumberejo Kecamatan Sukodono. Beruntung, masuknya tamu tak diundang itu segera dikathui sang pemilik rumah, sehingga ular berbisa itu langsung ditangkap.
Duh..! 5 Tiang Listrik Roboh Didepan Koramil Jatiroto Lumajang
Jatiroto - 5 tiang listrik tiba-tiba roboh akibat tertarik petugas PLN yang sedang membenarkan listrik di jalan Koramil Jatiroto. Alhasil 5 warung rusak, 1 mobil dan 5 motor yang tertimpa namun beruntung tak ada korban jiwa.
Satlantas Polres Lumajang Bersihkan Pohon Tumbang di Jalur Ranupani
Lumajang - Mengantisipasi terjadinya kemacetan di jalur Ranupani, petugas Kepolisian Satlantas Polres Lumajang bekerjasama dengan warga membersihkan pohon tumbang yang melintang hingga ke badan jalan Raya Rabu, (18/11/2020).
Kapolres Lumajang : Jangan Melupakan Sejarah dan Jasa Pahlawan
Lumajang - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan ke 75 Kapolres Lumajang AKBP Deddy Foury Millewa SH SIK MIK bersama Bupati Lumajang Thoriqul Haq dan Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati melaksanakan Upacara Ziarah Makam Pahlawan Nasional bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) "Kusuma Bangsa", Selasa (10/11/2020).
Warga dan Polsek Kota Lumajang Gagalkan Pencurian Sapi di Desa Denok
Lumajang -Aksi pencurian sapi di Dusun Denok Wetan Desa Denok Kecamatan Lumajang berhasil digagalkan, 2 ekor sapi yang sempat dicuri berhasil ditemukan sementara pelakunya tak ditemukan Selasa, (10/11/2020).
AKBP Deddy Foury : Jangan Melupakan Sejarah dan Jasa Pahlawan
Lumajang - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan ke 75 Kapolres Lumajang AKBP Deddy Foury Millewa SH SIK MIK bersama Bupati Lumajang Thoriqul Haq dan Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati melaksanakan Upacara Ziarah Makam Pahlawan Nasional bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) "Kusuma Bangsa", Selasa (10/11/2020).