Lumajang (lumajangsatu.com) - Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Lumajang mendapat laporan, sepanjang 2018 ada 33 Tenaga Kerja Indonesia (TKI) ilegal yang dideportasi dari Malaysia. Mereka berangkat ke Malaysia melalui Jalur Batam, Kepulauan Riau.
Peristiwa
Kapolres Lumajang Kaget Saat Bertamu di Ajak ke Dapur Suku Tengger Argosari
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kapolres Lumajang, AKBP Arsal Sahban saat melakukan pengenalan wilayah hukumnya di bagian Barat yang dihuni masyarkat suku tengger. Dibuat kagum dengan budaya yang masih dilestarikan hingga kini.
Kapolres Arsal Sapa dan Kunjungi Satgas Keamanan Desa Argosari - Senduro
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kapolres lumajang, AKBP Arsal Sahban mengecek langsung kesiap-siagaan Satgas Keamanan Desa (SKD) yang berada di pucuk gunung di Desa argosari/Kecamatan Senduro. Karena melihat kesiap-siagaan anggota satgas diwilayah-wilayah terjauh bisa menjadi ukuran anggota satgas keamanan desa yang lain.
Anak Sukodono Sambut Ramadan Gelat Pawai Obor, Balon dan Drum Band
Lumajang (lumajangsatu.com) - Marhaban Ya Ramadan. Besok kita sudah memasuki bulan puasa. Warga Lumajang memiliki banyak cara unik untuk menyambut bulan yang penuh berkah ini. Diantaranya pawai obor, balon, hingga drum band.
Ada Operasi Besar Tim Cobra di Malam Minggu Membuat Jalanan Lumajang Lengang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Patroli besar-besaran Tim Cobra Polres Lumajang dipimpin langsung Kapolres, AKBP Arsal Sahban ditenga kota. Ternyata membuat anak muda dan para pengendar motor menghindari dari razia polisi.
Grebek Gudang Tempat Pesta Miras, Polisi Dapati Bungkus Komix dan Obat Kuat
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tim Cobra Polres Lumajang dipimpin, AKBP Arsal Sahban mendapat laporan sebuah gudang di Jl. Piere Tendean sering dipakai pesta miras anak muda langsung melakukan penggrebek, Sabtu (4/5/2019) malam Mengetahui, kedatangan petugas para anak muda sudah kabur duluan.
Tim Cobra Razia PJR Dapati Anak Punk Lumajang Bawa Motor Diduga Bodong
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tim Cobra Polres LUmajang dipimpin Kapolres, AKBP Arsal Sahban terus bergerak dengan menggerahkan ratusan personil gabungan. Setiba di Jl. KH. Wahid Hasyim kawasan Pusat Jajaran Rakyat dapati motor tanpa surat milik anak Punk.
Hendak Geledah Rumah Pemilik Toko Wahyu, Cobra Dapati 3 Motor Bodong
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tim Cobra Polres Lumajang usai melakukan pengeledah di Tokoh Wahyu ditemukan puluhan Miras. Petugas kemudian pindah ke rumah, IW (40) pemilik Toko dan ditemukan 3 motor diduga bodong di Gang III Jl. Jenderal Sutoyo.
Tim Cobra Temukan Miras Merk Vodka Disimpan di Bak Sampah Toko Wahyu
Lumajang (lumajangsatu.com) - Penggrebekan Toko Wahyu di Jl. Dipenogoro Kota Lumajang oleh Tim Cobra yang dipimpin langsung Kapolres, AKBP Arsal Sahban tak mau kecolongan. Saat pengeledahkan, petugas dikagetkan ada minuman Vodka yang disimpan di bak sampah.
Usai Dari Jatirejo, Kapolres dan Tim Cobra Grebek Toko Wahyu Jualan Miras
Lumajang (lumajangsatu.com) - Usai menghadiri undangan Satgas Keamanan Desa Jatirejo Kecamatan Kunir. Kapolres Lumajang, AKBP Arsa Sahban bersama Tim Cobra melakukan pengrebekan Toko Wahyu, Jl. Dipenogoro Kota Lumajang yang menjual berbagai jenis minuman keras.