Klakah - Komisi A DPRD Lumajang ikut memantau jalannya Pilkades serentak 32 Desa. Anggota Komisi dibagi dalam melakukan pemantauan sesuai dengan daerah pemilihan (Dapil) masing-masing. "Kita bagi sesuai Dapil masing-masing, karena tidak mungkin kita keliling 32 Desa," ujar Nur Fadilah, ketua Komisi A DPRD Lumajang, Kamis (02/12/2021).
Politik Dan Pemerintahan
Selokbesuki Lumajang Sudah Pasang 17 CCTV, Bagaimana Desa Anda..?
Sukodono - Desa Selokbesuki Kecamatan Sukodono menuju smart village guna mendukung program Bupati Thoriqul Haq Lumajang smart city. Salah satu program yang telah direalisasikan pemasangan 17 CCTV yang tersebar di seluruh Dusun di Desa Selokbesuki. Nah, bagaimana di Desa anda, apakah sudah terpasang CCTV juga?.
RAPBD 2022 Tuntas, DPRD Lumajang Soroti Program Peningkatan IPM
Kedungjajang - DPRD sudah menyelesaikan pembahasan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) tahun 2022. H. Akhmat ST, wakil ketua DPRD Lumajang sekaligus koordintor Komisi D DPRD menyatakan dalam pembahasan RAPBD tidak ada persoalan.
Komisi B DPRD Minta PU Lumajang Rencanakan Seksama Perbaikan Jalan
Kedungjajang - Pembangunan infrastruktur di tahun 2021 hampir tuntas. Komisi B DPRD Lumajang melakukan pengawasan pembangunan dan melakukan evaluasi hasil pekerjaan. khususnya pembangunan jalan.
Komisi B DPRD Lumajang Dukung Truk Pasir Lewat Jalan Khusus Tambang
Kedungjajang - Komisi B DPRD Lumajang mendukung langkah Bupati Lumajang memisahkan jalan umum dan jalan khusus tambang. Pasalnya, diakhirn tahun 2021 ada puluhan ruas jalan akan di rekontruksi dan segera mulus. Dananya berasal dari pinjaman dana pemulihan ekonomi nasional (PEN) sebesar 200 miliar.
Komisi D DPRD Minta Dindik Lumajang Segera Sertifikasi Aset Sekolah
Kedungjajang - Komisi D DPRD Kabupaten Lumajang meminta dinas pendidikan segera melakukan penyertifikatan aset-aset sekolah. Hal itu penting, agar kasus SDN 01 Jatigono tidak terulang lagi, pihak ahli waris sampai menyegel sekolah.
Cak Thoriq : Truk Pasir Harus Melewati Jalannya
Lumajang - Usai lakukan sidak ke jalan tambang di Kecamatan Candipuro maupun Kecamatan Pasirian Bupati Lumajang Thoriqul Haq langsung melakukan audiensi dengan penambang pasir maupun sopir truk, dari pertemuan tersebut membuahkan hasil. Bahwa jalan yang sudah diperbaiki truk pasir tidak boleh melewati. Senin, (29/11/2021)Semua truk pasir wajib melewati jalan yang telah disediakan. Sedangkan Pemerintah Kabupaten Lumajang hingga saat ini mempercepat perbaikan jalan, target harus selesai pengerjaanya sampai bulan Desember 2021.
Pengamanan Pilkades 32 Desa di Lumajang Libatkan Brimob
Lumajang - Kapolres Lumajang AKBP Eka Yekti Hananto Seno siapkan pengamanan ganda di daerah yang rawan saat Pilkades. Bahkan, Polres Lumajang melibatkan Brimob untuk menjaga ke kondusifitasan pelaksanaan.
800 Personel Disebar 1 Desember Amankan Pilkades Serentak di Lumajang
Lumajang - Polres Lumajang akan kerahkan seluruh personel dalam kesiapan pengamanan Pilkades Serentak di 32 desa. Sebanyak 800 personel polisi gabungan akan menyebar pada tanggal 1 Desember 2021 sejak pagi.