Lumajang - Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC PMII) Lumajang galang dana untuk korban gempa. Aksi galang dana dilakukan di perempatan adipura dan disambut antusias oleh pengguna jalan.
Berita Lumajang Terbaru
Tempursari Lumajang Rasakan Guncangan Hebat Gempa 6.7 Mag
Tempursari - Dampak paling parah gempa 6.7 mag. berada di Kecamatan Tempursari. Puluhan hingga ratusan rumah rusak parah dan ringan, mulai tembok runtuh, retak dan genteng jatuh.
Bagana Candipuro Gabung Relawan Evakuasi Longsor Piket Nol Lumajang
Pronojiwo - Gempa 6.7 mag, mengakibatkan longsor di Piket Nol jalur Lumajang-Malang. Bahkan, ada dua korban jiwa tertimpa reruntuhan batu, satu meninggal di tempat dan satu lagi meninggal saat dibawa ke rumah sakit.
Pura Sanggar Agung Argosari Lumajang Rusak Diguncang Gempa
Senduro - Tak hanya merobohkan rumah-rumah warga, gempa 6.7 mag, juga merusak tempat ibadah umat Hindu di Argosari. Pura Sanggar Agung Argosari rusak akibat goncangan gempa yang terasa sangat hebat sekitar beberpa detik.
Gempa 6.7 Mag, Ma'rif NU Lumajang Berduka Anggotanya Meninggal
Tempursari - Kelurga besar Ma'arif NU Lumajang berduka saat terjadi gempa, Sabtu (10/04/2021). Pasalnya, ketua pengrus majlis wakil cabang (PMWC) Ma'arif Tempursari dan istrinya meninggal tertimpa runtuhan longsor di Piket Nol saat terjadi gempa.
Korpri PMII Diminta Ikut Tuntaskan Banyak Persoalan di Lumajang
Lumajang - Ketua TP PKK Kabupaten Lumajang, Musfarinah Thoriq (Ning Farin) membuka Sekolah Kader Korpri PMII kabupaten Lumajang ke II, di Aula gedung BKD, Kamis (08/04/2021). Ning Farin berharap Kopri Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) dapat turut aktif menuntaskan persoalan yang ada ditengah masyarakat.
Pamit Mancing Bocah 8 Tahun Tenggelam di Sungai Bondoyudo Lumajang
Lumajang - Pamit pergi mancing Ahmad Dani bocah SD berumur 8 tahun Dsusun Rejoagung RT. 10 RW. 02 Desa Bondoyudo Kecamatan Sukodono tenggelam di Sungai Bondoyudo, Kamis (08/04/2021). Tim dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) masih belum terus melakukan pencarian jasad korban.
3 Maling Cukit Rumah Warga Sumberanyar Dibekuk Polisi Lumajang
Lumajang - Satreskrim Polres Lumajang berhasil tangkap 3 pelaku maling spesialis di dalam rumah. Inisial JAP (30), S (30),dan DWF (19) ketiganya merupakan warga Desa Sumberanyar Kecamatan Rowokangkung.
PC PMII Lumajang Galang Dana Bantu Korban Bencana NTT
Lumajang - Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PC-PMII) Lumajang menggalang aksi solidaritas bencana NTT. 4 titik menjadi lokasi penggalangan dana, salah satunya di peremptan Adipura Lumajang.
Petani Randuagung Demo DPRD Lumajang Soal HGU PT Kali Jeruk
Kedungjajang - Puluhan petani dari Kecamatan Randuagung menggelar aksi demo di depan Kantor DPRD Lumajang. Aksi demo berkaitan dengan adanya penutupan akses jalan masyarakat di lahan perkebunan dikelola PT Kali Jeruk Baru yang berada di Desa Kalipenggung, Selasa (06/04/2021).