Berita Lumajang Terbaru

Hanya Kerugian Material

Ini Data Korban Kecelakaan Truk Fuso di Jalan Raya Klakah Lumajang

Klakah - Jalur tengkorak atau rawan kecelakaan di jalan Klakah kembali terjadi kecelakaan. Kali ini melibatkan beberapa kendaraan. Truck Fuso warna Hijau NoPol BE-8526-SP kontra kendaraan truck Mitsubishi warna kuning NoPol W-8153-DO kontra kendaraan minibus Toyota avanza warna hitam metalik NoPol W-1082-VI kontra Pertokoan yang terjadi pada hari Minggu tanggal 27 Maret 2022 sekitar jam 14.00 Wib.