Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang akan usulkan Pendiri perguruan silat Pencak Organisasi (PO) Mayjend Imam Suja'i menjadi tokoh pahlawan nasional.
Bupati Lumajang Minta Pencak Organisasi Berprestasi
Bupati Lumajang Minta Pencak Organisasi Berprestasi
Lumajang (lumajangsatu.com) - Pencak Organisasi (PO) adalah perguruan silat asli Lumajang yang didirikan oleh Mayjend Imam Suja'i pada tanggal 27 Agustus 1927.