Lumajang

Bupati, Wabup dan Sekda Tinjau Lokasi Bencana Air Rob di TPI Tempursari

Lumajang(lumajangsatu.com) - Bupati Lumajang, As'at Malik tinjau terdampak dari banjir rob akibat ombak pantai selatan di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) di Desa Bulurejo Kecamatan Tempusari. Bupati langsung menijau kerusakan TPI milik Dinas Kelautan dan Perikanan yang hancur akibat terjangan ombak selama dua pekan ini, Minggu(12/06) siang.

Mustikatama Hajar Patra Jaya Pasiran 2-0

Lumajang(lumajangsatu.com) - Mustika Tama berhasil membekuk Patra Jaya dengan skor 2-0 dalam lanjutan Kompetisi Divisi Utama PSSI di Stadion Semeru, Sabtu(11/06) sore. Dua gol dari arek-arek Mustika tama dicetak oleh Wawan dan Youri Jorkaef.