Lumajang - Pertanian modern kini menjadi tantangan bersama bagi para petani di Lumajang untuk mewujudkan ketahanan pangan dan swasembada pangan. Ketua Genta Pangan Lumajang, Prayit menyampaikan pentingnya perubahan pola pikir petani dalam bercocok tanam guna menghadapi tantangan pertanian masa kini. Melalui program sosialisasi, Genta Pangan berupaya mengedukasi para petani untuk beralih dari metode konvensional menuju metode yang lebih modern dengan pemanfaatan teknologi pertanian.
Sawah
Hari Tani Nasional 2024, Petani di Lumajang Harus Sejahtera
Lumajang - Hari Tani Nasional yang diperingati setiap 24 September di Indonesia, merupakan momen penting tentang pentingnya sektor pertanian dalam menjaga ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat.
Persawahan Selok Anyar Lumajang Jadi Lokasi Asyik Berburu Ikan Sidat
Lumajang - Kawasan persawahan dan kolam-kolam di Desa Selok Anyar Kecamatan Pasirian ternyata menjadi surganya bagi para pemancing sidat. Para mancing mania banyak mendapatkan ikan jenis sidat yang dikenal sangat lezat dimasak.
Perempuan Tua Ditemukan Tewas di Gubuk Sawah Candipuro
Candipuro (lumajangsatu.com) - Seorang perempuan tua berumur 60 tahun, mengaku asal Ponorogo ditemukan meninggal dunia di sebuah gubuk persawahan Dusun Panggung Lombok Kidul, Desa/Kecamatan Candipuro. Korban diketahui depresi seperti orang gila itu tewas didalam gubuk buatanya sendiri.