Lumajang - Koptu Umar Ibnu Khotob dari Babinsa Sentul Koramil 0821/19 Sumbersuko menegaskan pentingnya penyediaan air bersih sebagai kebutuhan dasar masyarakat. Dalam kegiatan gotong royong yang dilakukan bersama warga di Dusun Wangkit RT 001 RW 002 Desa Sentul Kecamatan Sumbersuko, Senin (23/9/2024), ia berharap pembangunan bak penampungan air dapat segera terealisasi dan memberikan manfaat bagi seluruh warga.
sumbersuko
TNI-Polri Sumbersuko Patroli Gabungan, Jaga Kamtibmas
Lumajang– Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Polsek Sumbersuko bersama Koramil setempat terus meningkatkan intensitas patroli gabungan.
Mantan Ketua Panwascam Adukan Bawaslu Lumajang ke DKPP
Lumajang - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Lumajang dilaporkan ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilihan Umum (DKPP). Bawaslu Lumajang dilaporkan atas dugaan ketidak profesionalan dan tidak berintegritas soal temuan Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Kecamatan Sumbersuko Kabupaten Lumajang.
Cegah Tindak Kriminal Diarea Wisata Polsek Sunbersuko Lakukan Patroli
LUMAJANG - Dalam meningkatkan kinerja dan mengubah paradigma menuju Polri yang Presisi, Polsek Sumbersuko dalam melaksanakan tugas kepolisian sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat serta penegakan hukum rutin melaksanakan patroli dialogis dalam menjaga keamanan dan ketertiban.
Waspada, Begal Marak Lagi Di Lumajang !
Lumajang - Aksi pembegal kerap terjadi di Lumajang tak tanggung-tanggung dalam sehari ada tiga titik para pelaku beraksi.
Petahunan Lumajang Launching Kambing Sebagai Ikon Desa
Lumajang - Desa Petahunan, yang terletak di Kecamatan Sumbersuko Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, telah mengambil langkah unik dengan mengusung kambing sebagai ikon atau simbol desa.
Penggelembungan Suara Diduga Terjadi PPK Sumbersuko Lumajang
Lumajang - Dugaan penggelembungan suara salah satu Caleg DPR RI dari Partai Golkar juga terjadi pada hasil rekapitulasi di Kecamatan Sumbersuko. Sebelumnya, tim Caleg DPR RI H. Muhammad Nur Purnamasidi juga melakukan protes hasil rekapitulasi di Kecamatan Gucialit.
Pelajar SMA Tenggelan di Pemandian Alam Selokambang Lumajang
Lumajang - Seorang pelajar SMA tenggelam di Wisata Pemandian Selokambang, Sumbersuko, Lumajang, Rabu(31/1/2024). Korban di ketahui bernama M Raflianto (18), warga Desa Labruk Kidul, Sumbersuko.
Aksi Maling Motor Terkam CCTV Berulang Kali di Lumajang
Lumajang - Terlihat dalam rekaman CCTV Desa Grati Kecamatan Sumbersuko ada dua pelaku yang berhasil mencuri sepeda motor milik korban Rifki. Padahal sepeda motor tersebut telah di kunci double oleh korban namun masih saja kecolongan.