Lumajang - Kabupaten Lumajang ternyata tak hanya kaya dengan tambang pasir, tetapi juga berpotensi memiliki pertembangan emas. Investor Hong Kong melalui PT Oxyndo Exploration (Minerals and Metals Group) yang berafiliasi dengan PT Panah Mas mulai meninjau lapangan terkait dengan indikasi potensi emas serta bahan mineral pengikutnya di tiga Kecamatan di wilayah selatan Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
tambang lumajang
Bupati Lumajang Cabut Moratorium Ijin Tambang Pasir
Lumajang - Bupati Lumajang Thoriqul Haq mencabut moratorium ijin tambang pasir. Hal itu disampaikan cak Thoriq sesudah melakukan rapat koordinasi dengan dinas terkait. Dalam waktu 2 minggu Peraturan Bupati (Perbup) akan dikeluarkan untuk mengatur secara teknis pertambangan pasir.