Lumajang-Adanya kebakaran hutan, Petugas Polsek Senduro melakukan penyekatan di Pos pintu masuk kawasan wisata TNBTS, Desa Burno Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang. Selasa (12/9/2023).
Dalam penyekatan itu dilakukan oleh Polsek dan Koramil Senduro dibantu 4 petugas TNBTS.
Baca juga: Permatabirufest 2026 Meriah, Ratusan Anak TK/RA Lumajang Unjuk Bakat Mewarnai dan Menyanyi
'Anggota kami bersama Koramil, serta TNBTS melakukan penyekatan terhadap pengguna jalan yang ingin melintas jalur Senduro - malang," ujar Kapolsek Senduro Iptu Loni Roi.
Baca juga: Sinergi Pemkab dan Bank Jatim, CSR Percantik Alun-Alun Lumajang
Jalur wisata kawasan TNBTS Alas Burno, Ranupani, Bromo sementara di tutup untuk jalur wisata di karenakan adanya kebakaran di kawasan TNBTS (jemplang).
Baca juga: Antisipasi Kejahatan 4C, Timsus Polres Lumajang Gelar Patroli Dini Hari
"Kami himbau kepada pengendara yang ingin menuju Kabupaten Malang untuk melintasi jalur Lumajang-Probolinggo," ujarnya (Ind/red).
Editor : Redaksi