Lumajang (lumajangsatu.com) - Peringatan HUT ke IX CIO Indonesia Arts Culture menggelar Festival Kearifan Lokal. CIO mengajak para insan pelaku seni dan masyarakat untuk terlibat dikegiatan yang akan digelar pada tanggal 7 Agustus 2016 mendatang di Pendopo Kabupaten Lumajang.
Author : Redaksi
Kejuaraan Motor Cross Piala Ketua KONI Lumajang Seru dan Meriah
Lumajang(lumajangsatu.com) - Grasstrack dan Motor Cross memperebutkan Trophy Ketua KONI Lumajang di sirkuit Kawasan Wonorejo Terpadu (KWT) sejak 16-17 Juli 2016 berlangsung meriah dan seru. Sejumlah pembalap balap Lumajang bersaing dengan para pembalap luar kota seperti Jember, Bondowoso, Pasuruan, Malang, Sidoarjo dan Mojokerto.
Ninis Kabag Ekonomi Ditahan Kejati Diduga Terlibat KKN Ijin AMDAL Pasir Besi PT. IMMS
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kasus Tindak Pidana korupsi PT. IMMS ( pasir besi) Lumajang mulai memakan korban pejabat Pemkab. Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, Pada hari ini senin 18 Juli 2016 dilakukan penahanan atas nama tersangka; Ir. NINIS RINDHAWATI, MT (45 tahun) , PNS Pemkab Lumajang / mantan PLT Kepala Dinas Lingkungan Hidup Pemkab Lumajang thn 2010.
Inilah Kronologis Ninis Pejabat Pemkab Ditahan Kejati dan Negara Dirugikan Rp. 79 Milyar
Lumajang (lumajangsatu.com) - Ditahannya Ninis Rindhawati (45), Kabag Ekonomi Pemkab Lumajang oleh Kejaksaan Tinggi Kejati diduga ikut terlibat dalam memperlancar ijin AMDAL PT.IMMS saat menjabat Plt Kepala Dinas Lingkungan Hidup. Akibat, kebijakan yang salah atas ijin AMDAL, Negara dirugikan senilai Rp. 79 Milyar.
PSIL Linus Masuk Mess dan Latihan Pagi-Sore
Lumajang(lumajangsatu.com) - Untuk meningkatkan kemampuan pemain PSIL yang akan turun di Liga Nusantara. Arek-arek Bledug Semeru mulai masuk Mess Amanda sejak Senin lalu dan latihan pagi-sore di Stadion Semeru.
Wistawan Mancanegara Mulai Berdatangan ke Lumajang
Lumajang(lumajangsatu.com) - Kunjungan wisatawan mancanegara terus mengalir ke Kabupaten Lumajang dalam setahun terakhir. Kedatangan wisman ini penasaran dengan keindahan air terjun tumpak sewu.
Muncul Ikan Mujair, Jembatan Gambiran Kali Asem Ramai Para Mancing Mania
Lumajang (lumajangsatu.com) - Jembatan Gambiran tiba-tiba ramai dengan warga yang hobi mancing. Pasalnya, disungai Kali Asem banyak ikan jenis Mujair yang sangat mudah dipancing.
Antisipasi Diguyur Hujan Abu Bromo, BPBD Lumajang Bagikan Masker
Lumajang(lumajangsatu.com)- Menyusul kembali terjadinya erupsi Gunung Bromo sejak beberapa pekan terakhir, Petugas Badan Penanggulangan Bencana Derah (BPBD) Lumajang membagikan ribuan masker pada warga di Desa Argosari Kecamatan Lumajang, Jumat (15/07/16).
Kebun Teh Gucialit Juga Jadi Jujukan Wisatawan Saat Libur Hari Raya
Lumajang (lumajangsatu.com) - Selama libur hari raya Idul Fitri 1437 H, kunjungan ke kebun teh Kertowono Gucialit Meningkat. Puncak kunjungan terjadi selama tiga hari, yakni hari Jum'at-Minggu.