Padang - Pengerajin genteng di dusun Ploso, Desa Tanggung, Kecamatan Padang Lumajang mengalami penurunan pembeli oleh konsumen. Apalagi semenjak kembali laharnya gunung semeru.
Author : Redaksi
Perbaikan Jembatan Perak Lumajang Terus Dikebut
Lumajang- Akibat erupsi Semeru, Jembatan gantung Gladak perak yang menghubungkan ke dua Kecamatan Candipuro dan Pronojiwo di Lumajang. Hingga saat ini perbaikan masih terus dikebut dan sementara jalur Lumajang - Malang melewati jalan alternatif di penambangan pasir aliran Lahar Besuk Kobokan di Desa Supiturang Kecamatan Pronojiwo.
IPNU - IPPNU Yosowilangun Lumajang Gelar Ahad Rutinan
Yosowilangun - Ikatan Pelajar Nahdhatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdhatul Ulama (IPPNU) ranting Yosowilangun, melaksanakan kegiatan rutinan setiap hari Ahad.
Laka Tunggal di JLS Yosowilangun Lumajang, Korban Meninggal Dunia
Lumajang - Kecelakaan tunggal yang merenggut nyawa korban Damri (53) warga Kabupaten Jember terjadi karena sejumlah faktor di JLS Desa Meleman Kecamatan Yosowilangun. Selain almarhum yang tidak dapat mengendalikan kecepatan motornya, kondisi jalan yang menikung menjadi salah satu penyebab kecelakaan nahas tersebut terjadi.
Selamat, Musda KAHMI IV Lumajang Pilih 5 Presidium
Lumajang - Keluarga Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Kabupaten Lumajang menggelar Musyawarah Daerah (MD) ke-IV. Tema Musda IV MD KAHMI "Tetap Berdaya Merawat Indonesia" 14-15 Januari 2023 di Warung Apung Bu Umi, Sabtu (14/01/2023)
Viral Video Pengeroyokan Bercelurit, Ini Kata Kapolres Lumajang
Lumajang - Video viral aksi pengeroyokan di rumah kos jalan Toga Langsung ditanggapi Kapolres Lumajang AKBP Dewa Putu Eka Darmawan. Menurut Kapolres, kasus pengeroyokan menggunakan senjata tajam (sajam) sudah ditangani Satreskrim Polres Lumajang.
Hampir di Massa, 2 Pemuda Curi Kotak Amal Masjid Lempeni Lumajang
Lumajang - Dua pemuda hampir dimassa usai curi kotak amal di Masjid Alfalah Desa Lempeni Kecamatan Tempeh pada hari Jumat, (13/1/2023). Pemuda tersebut berinisial A dan R (19) warga Desa Bades Purut Kecamatan Pasirian, aksinya pada saat itu terekam langsung oleh CCTV.
Video Viral Rekaman CCTV Pengeroyokan Terjadi di Kosan Lumajang
Lumajang - Video viral menampakkan kejadian pengeroyokan serta hampir terjadi pembacokan di Kosan Yudistira Kecamatan Lumajang sekitar jam 02.23 pada Jumat(30/12/2022). Korban berinisial MM (28) warga Desa Boreng Kecamatan Lumajang.
Waspada Terhadap Tipu Daya
Lumajang - Dalam realitas kehidupan manusia bermacam-macam golongan, ada kawan ada lawan dan ada penghianat. Berhadapan dengan lawan lebih mudah daripada menghadapi penghianat, karena ketika menghadapi lawan selalu hati-hati dan waspada serta memahami strategi dan cara lawan menghancurkannya.