Tiga Tongkrongan Selalu Ramai di Yosowilangun Lumajang

Penulis : lumajangsatu.com -
Tiga Tongkrongan Selalu Ramai di Yosowilangun Lumajang
Tiga tongkrongan anak muda yang ada di Yosowilangun ini tidak pernah sepi disaat malam minggu

Lumajang - Kecamatan Yosowilangun merupakan salah satu Kecamatan yang ada di bagi selatan Unjung timur Kabupaten Lumajang.

Di Yosowilangun banyak tempat nongkrong anak muda yang sedang viral saat ini, yang di kenal hingga di luar Yosowilangun dan Kabupaten Lumajang.

Bagi anda yang sedang di Yosowilangun yang mau mencari lokasi tempat nongkrong bisa simak artikel ini.

Mulai dari angkringan dan tempat nongkrong yang syahdu di Yosowilangun akan terdaftar disini.

Tinggal memilih mau di tempat yang outdoor atau tempat yang seperti tongkrongan biasa saja.

Jika yang outdoor di Yosowilangun ada Caffe Teopisawah dan jika yang caffe seperti biasa ada Nyolat Klasik Raffa Yosowilangun, kalau Angkrigan ada Amira.


Nah, kalian tinggal pilihmau yang mana di Yosowilangun jika di saat jenuh dan ingin menikmati kopi atai kulineran bisa langsung ke tiga pilihan tersebut.

Berikut lokasi tiga tongkrongan tersebut yang di sukai oleh anak-anak muda Yosowilangun.

1. Caffe Tepisawah

Lokasinya di Area Sawah, Kalipepe, Kec. Yosowilangun, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

2. Ankringan Amira

Lokasinya di, Jl. Mayjen Sukartiyo No.335, Jombang, Yosowilangun Lor, Kec. Yosowilangun, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

3. Nyoklat Klasik Raffa Yosowilangun

Lokasinya di, Jl. Lumajang - Jember No.114, Jombang, Yosowilangun Lor, Kec. Yosowilangun, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

Nah, itulah lokasi Tongkrongan anak-anak Yosowilangun yang selalu ramai di kala hari minggu.(Rul/Har/Red).

Editor : Redaksi

Pelantikan

Bupati Lumajang Tegaskan Komitmen dalam Pengembangan Gerakan Pramuka

Lumajang – Bupati Lumajang, Indah Amperawati (Bunda Indah), menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan Gerakan Pramuka di wilayahnya. Hal ini disampaikan dalam Pelantikan Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Lumajang Masa Bakti 2025-2030 serta Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Lumajang Pergantian Antar Waktu (PAW) Masa Bakti 2024-2029, yang berlangsung di Pendopo Arya Wiraraja Lumajang, Jumat (21/3/2025).