Lumajang- Era Sekarang, kongkow menjadi trend generasi milenial. Imbasnya usaha angkringan membludak diberbagai wilayah, tak terkecuali Lumajang.
Kuliner
Kedai Maksih Ubah Pekarangan Jadi Tongkrongan Lumajang
Lumajang -Ketika mendengar kata pekarangan, dibenak kita akan tergambar lahan kosong dengan minim manfaat. Hal demikian tidak berlaku lagi, Maksih merubah pekarangan menjadi kedai menarik untuk didatangi.
Vibes Tropical Es Ala Pantai Hadir di Kota Lumajang
Lumajang - Vibes Tropical, Es musim panas yang biasanya tersedia di pantai Bali hadir di Lumajang. Jaka Arjuna dan Ahsan Taqwim pemuda asal Desa Grati Kecamatan Sumbersuko, melakukan inisiatif baru dengan menjual minuman pantai di daerah perkotaan.
Yummy..! Gurihnya Nasi Biru di Warongku Tempeh Lumajang
Lumajang - Nasi kuning, nasi hijau, ataupun nasi merah, tentu sudah biasa ditemui diberbagai tempat makan di Bumi Aryawiraraja. Namun, bagaimana dengan nasi biru? Nasi berwarna biru muda dari Warongku terletak di Jalan Raya Tempeh Desa Tempeh depannya tempat nongkrong Phie Kopi ini begitu unik warnanya berbeda dari biasanya.
Kuliner De'Gill Lumajang Buka Kembali Terapkan Protokol Sehat
Lumajang - De' Grill salah satu rumah makan yang terletak di Jalan Hos Cokroaminoto Lumajang depan SD Tompokersan 3 kini sudah mulai kembali, stand kedai yang menyajikan hidangan progressive chinese food memiliki aturan yang cukup ketat untuk menjaga keamanan dan kesehatan para tamu yang makan di sana.
Wabah Covid 19 Berdampak ke Pelaku Usaha Makanan di Lumajang
Lumajang- Pandemik virus Corona memberi dampak kepada pendapatan usaha makanan di Kabupaten Lumajang. Berbagai pelaku usaha makanan mengatakan ada penurunan pendapatan yang dirasakan bahkan ada yang nutup cuma melayani via online Sabtu, (11/04/2020).
Firda Cewek Cantik Berburu Nikmatnya Durian Mini Wonolopo Lumajang
Lumajang - Durian Mini asli Wonolopo Kecamatan Gucialit semakin diburu penikmat durian. Meski ukurannya kecil, namun rasanya bikin ketagihan dan tak berhenti untuk memakannya.
Cak Thoriq : Durian Mini Asli Wonolopo Lumajang Bikin Ngiler
Lumajang - Kabupaten Lumajang memiliki berbagai macam variets durian lokal dengan rasa yang nikmat. Ada durian kembang, bulu landak, mentega, bajul, montong lokal serta durian minia asli Wonolopo Desa Wonokerto Kecamatan Gucialit.
Ayam Geprek Warung Mbak Ratu Lumajang Bikin Goyang Lidah
Lumajang - Ayam Geprek di Warung Masakan Selera Rasa Mbak Ratu menghadirkan keunggulan lewat sambalnya yang segar dan gerai mengusung konsep dapur terbuka melalui proses pembuatan sambel korek yang diulek di depan pelanggan. Meskipun warung ini prasmanan tetapi menu ayam geprek menjadi favorit banyak kalangan, kalian bisa langsung ke Jalan Yos Sudarso Selatannya SDK Lumajang untuk berkuliner.
Shabu-shabu Masakan Jepang di De Grill Diburu Pecinta Kuliner Lumajang
Lumajang - Cuaca yang dingin dan seringkali turun hujan, sangat pas jika ditemani makanan berkuah dan hangat.Anda bisa memilih menu kuliner shabu-shabu De Grill yang berada di GS Foodcourts (depannya SMAN 2 Lumajang).