Pendidikan Dan Kesehatan

Kampus Merdeka

STKIP PGRI Lumajang Gelar Workshop Internasional Bertajuk Integrasi Soft Skills dan Kewirausahaan

*Lumajang, 3 Mei 2025* — STKIP PGRI Lumajang menggelar acara *Public Lectures and International Workshops 2025* yang berlangsung di Aula Kampus STKIP PGRI Lumajang, Jalan Jenderal A. Kapuharjo, Lumajang, Jawa Timur. Kegiatan yang mengusung tema *"Integrating Entrepreneurial and Soft Skills in Outcome-Based Education, Coaching Clinic Publications of Reputable International Journals"* ini diikuti oleh mahasiswa angkatan 2022 dan para dosen.

Perkuat Komunikasi

Sambat Bunda On Air, Wadah Aspirasi Warga Lumajang Soal Layanan Kesehatan

LUMAJANG – Pemerintah Kabupaten Lumajang terus mempererat komunikasi dengan masyarakat melalui program _Sambat Bunda On Air_ yang kembali mengudara di Radio Suara Lumajang, Senin (28/4/2025). Program ini menjadi wadah penyampaian aspirasi dan keluhan warga secara langsung kepada instansi terkait, sekaligus menunjukkan komitmen Pemkab dalam mewujudkan pelayanan publik yang transparan dan responsif.

Hidroterapi

Selokambang, Destinasi Wisata yang Kini Jadi Ruang Pemulihan Alami

Lumajang - Di balik kesejukan udara dan kejernihan airnya, Pemandian Alam Selokambang menyimpan potensi lebih dari sekadar destinasi wisata. Terletak di Desa Purwosono, Kecamatan Sumbersuko, Kabupaten Lumajang, kawasan ini perlahan dikenal sebagai lokasi terapi berbasis air atau hidroterapi, yang menawarkan manfaat kesehatan bagi pengunjung.

Pelantikan

Bupati Lumajang Tegaskan Komitmen dalam Pengembangan Gerakan Pramuka

Lumajang – Bupati Lumajang, Indah Amperawati (Bunda Indah), menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan Gerakan Pramuka di wilayahnya. Hal ini disampaikan dalam Pelantikan Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Lumajang Masa Bakti 2025-2030 serta Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Lumajang Pergantian Antar Waktu (PAW) Masa Bakti 2024-2029, yang berlangsung di Pendopo Arya Wiraraja Lumajang, Jumat (21/3/2025).