Politik Dan Pemerintahan

5 Wajah Baru

Inilah 10 Nama Calon Anggota KPU Lumajang 2019

Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia Seleksi Calon Anggota Komisi Pemilhan Umum (KPU) telah mengumumkan 10 besar calon anggota KPU Lumajang. Dari 10 nama yang muncul, ada 5 wajah baru, sedangkan 3 nama adalah incumbent dan 2 nama adalah mantan anggota KPU tahun 2013.

Cak Thoriq Hebat dan Cagceg

Pemkab Lumajang Raih WTP Plus Dana Isentif Puluhan Milyar dari Pusat

Lumajang (lumajangsatu.com) - Untuk ke 5 kali ininya, Pemerintah Kabupaten Lumajang kembali mendapatkan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) berdasarkan penilaian hasil pemeriksaan laporan keuangan Pemerintah Daerah tahun anggaran 2018. Penyerahan hasil penilaian Opini WTP dilakukan oleh Kepala Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)  Perwakilan Provinsi Jawa Timur, Harry Purwaka S.E., MSF., Ak., CA, di Kantornya, Jum'at (24/5/2019)

Gerakan Rakyat Untuk Indonesia

Luar Biasa..! Aksi Damai Lumajang Dibanjiri Sumbangan Konsumsi Bukber

Lumajang (Lumajangsatu.com)- Penyelenggaraan Pemilu Presiden dan Legislatif pada 17 April 2019 lalu menyisakan banyak luka yang berpotensi menjadi embrio perpecahan antaranak bangsa yang pada akhirnya mengancam kesatuan dan persatuan bangsa Indonesia. Maka dari itu pesta demokrasi yang seharusnya terselenggara dengan penuh gembira, namun yang terjadi malah sebaliknya menjadi menegangkan, bahkan menyeramkan.