Jatiroto - 5 tiang listrik tiba-tiba roboh akibat tertarik petugas PLN yang sedang membenarkan listrik di jalan Koramil Jatiroto. Alhasil 5 warung rusak, 1 mobil dan 5 motor yang tertimpa namun beruntung tak ada korban jiwa.
Berita Lumajang
UMKM dan Pariwisata Bersama Membangun Ekonomi Lumajang
Lumajang - Kuliner dan pariwisata menjadi satu kesatuan yang tak terpisahkan dalam perputaran roda ekonomi. Jika pariwisata maju, maka Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dan usaha kuliner juga akan tumbuh.
Cak Thoriq Berharap UMKM Jadi Penopang Ekonomi Lumajang
Lumajang - Masa pandemi Covid 19, Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) diharapkan jadi penopang ekonomi Lumajang. Sebab, UMKM merupakan ekonomi reel yang ada di masyarakat dengan distribusi yang berputar ditingkat lokal.
Puncak Tertinggi Jawa Semeru Gerbang Pariwisata Lumajang
Lumajang - H. Thoriqul Haq Bupati Lumajang menerima kunjungan kerja Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS),(12/11). Kunjungan tersebut membahas tindaklanjut rencana revitalisasi kawasan Ranupani dan Ranu Regulo. Rani Pani dengan pendakian ke Semeru diharapkan bisa jadi gerbang pariwisata Lumajang.
Karta Sumberwuluh Lumajang Ubah Sampah Popok Jadi Bernilai Ekonomi
Candipuro - Popok bayi menjadi salah satu sampah yang paling banyak dan menjadi persoalan tersendiri, apalagi dibuang ke sungai. Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Bina Lestari yang diketuai oleh Nur Cholis, bersama warga Desa Sumberwuluh yang tergabung dalam organisasi kepemudaan karang taruna (Karta) membuat sampah popok menjadi barang bernilai ekonomi.
RAKA Kembangkan Potensi dan Bakat Pemuda Lumajang
Lumajang - Rumah Kreatif Anak (Raka) salah satu komunitas pengembangan kreatifitas dan bakat anak di Lumajang. Berdiri tahun 2015 Raka mampu buat ribuan anak gapai prestasi hingga sabet puluhan penghargaan.
Selamat..! RW 5 Ditotrunan Lumajang Menang Lomba Proklim KLHK
Lumajang - RW 5 Kelurahan Ditotrunan Kecamatan Lumajang meraih penghargaan dalam lomba Program Kampung Iklim (Proklim) dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Bupati Lumajang Thoriqul Haq dan Wakil Bupati Indah Amperawati sangat bangga dan memberikan ucapan selamat secara langsung kepada warga RW 5.
Golkar Minta Pemerintah Jamin Kenyamanan Berinvetasi di Lumajang
Kedungjajang - H. Suigsan, ketua DPD Golkar Lumajang meminta pemerintah memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan berinvestasi di Lumajang. Masa pandemi Covid 19 membuat sektor ekonomi terimbas cukup parah.
Nur Purnamasidi DPR RI Promosikan Kaos Kita Lumajang ke Kemenpar Ekraf
Sukodono - H. Muhammad Nur Purnamasidi, anggota DPR RI Komisi X komitmen mengenalkan potensi wisata Lumajang. Pria yang akrab disapa Bang Poer itu menyerahkan kaos Kita Lumajang yang bertuliskan 21 Kecamatan dan wisata Lumajang kepada R. Sigit Witjaksono, Direktur Pemasaran Pariwisata Regional II Kementran Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
PPP Lumajang Fokus Garap Pemilih Milenial Melalui GPK
Lumajang - Partai Persatuan pembangunan (PPP) serius menggarap pemilih pemuda. Melalui Gerakan Pemuda Ka'abh (GPK), PPP ingin menajring para pemuda untuk ikut berperan dalam dunia politik. "Ini adalah penguatan dari semua sektor mulai tingkat Desa hingga Kabupaten, salah satunya melalui GPK," ujar H. Akhmat ST, Ketua DPC PPP Lumajang saat acara muscab GPK Lumajang, (07/11).