Lumajang – Bupati Lumajang, Indah Amperawati (Bunda Indah), menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan Gerakan Pramuka di wilayahnya. Hal ini disampaikan dalam Pelantikan Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Lumajang Masa Bakti 2025-2030 serta Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Lumajang Pergantian Antar Waktu (PAW) Masa Bakti 2024-2029, yang berlangsung di Pendopo Arya Wiraraja Lumajang, Jumat (21/3/2025).
Berita Pramuka Lumajang
Cak Thoriq Tutup Jambore Lumajang di Buper Glagah Arum
Senduro - Bupati Lumajang Thoriqul Haq memimpin upacara penutupan Jambore Lumajang yang berlangsung di Bumi Perkemahan Glagah Arum Kecamatan Senduro Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Senin (14/08/2023). Penutupan tersebut bersamaan dengan peringatan Hari Pramuka ke-62 Tahun 2023.
Kwarcab Pramuka Lumajang Sediakan 2000 Dosis Vaksin Bagi Rakyat
Lumajang - Peringatan Hari Pramuka ke-60 di Kabupaten Lumajang diwarnai dengan berbagai kegiatan sosial. Beberapa diantaranya Donor darah dan plasma serta vaksinasi massal seluruh Puskemas di Kabupaten Lumajang.
Wabup Lumajang Ajak Pramuka Berperan Aktif Tangani dan Cegah Corona
Lumajang - Bertindak sebagai pembina Apel Peringatan Hari Pramuka ke 59 di Kabupaten Lumajang dilaksanakan secara virtual melalui aplikasi Zoom dan live Youtube dari Ruang Rapat Narariya Kirana, Lantai III Kantor Bupati , Jum'at (14/8/2020), Wabup Lumajang, Indah Amperawati menyampaikan pentingnya peran Pramuka dalam masa pandemi Covid-19 seperti ini.