Lumajang - Penanganan Covid 19 di Kabupaten Lumajang diharapkan akan lebih cepat. Pasalnya, RSUD dr. Haryoto sudah mengoperasikan alat Tes Cepat Molekuler (TCM) prodak Amerika untuk menngidentifikasi lebih cepat orang positif atau sembuh Covid 19.
covid-19 lumajang
21 Pasien Positif Covid 19 di Lumajang Sembuh
Lumajang - Kabar gembira penanganan pasien Covid 19 di Kabupaten Lumajang. Dari 45 pasien konfirmasi positif, 21 sudah dinyatakan sembuh, 4 meninggal dan 20 masih dalam perawatan oleh tim keseharan rumah sakit.
Bonek Lumajang Bersatu Sumbang Seribu Masker Untuk Masyarakat
Lumajang - Supporter Persebaya Surabaya yang dikenal dengan Bonek di Lumajang mengajak masyarakat untuk menggunakan masker dan selalu berada di rumah. Para supporter sekaligus memberikan seribu masker untuk masyarakat yang melintas di jalan PB. Sudirman, Sabtu (22/05/2020).
21 Hari Kedepan Bisa Terjadi Lonjakan Positif Covid 19 di Lumajang
Lumajang - Sebelum ada penambahan 7 pasien positif Covid 19 dari Jatiroto progres penanganan pasien posiif di rumah sakit terkendali. Namun, kondisi itu akan menjadi semakin buruk jika warga saat masa lebaran tidak memperhatikan protokol Covid 19.
9 Warga Jatiroto Lumajang Dalam Satu Kawasan Positif Covid 19
Lumajang - 13 pasien positif Covid 19 sudah dinyatakan sembuh secara klinis dan hasil swab juga negatif. Namun, tanggal 23 Mei 2020 ada penambahan pasien positif sebanyak 7 orang dari Kecamatan Jatiroto.
DPD Golkar Lumajang Bantu APD ke RSUD dr. Haryoto
Lumajang - DPD Golkar Lumajang menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) berupa hazmat, kacamata dan masker. bantuan diterima langsung direktur RSUD dr. Haryoto Lumajang dr. Halimi Maksum. "Ini bentuk kepedulian partai Golkar bagi tenaga medis yang menangani kasus Covid 19," ujar Sujatmiko, Ketua DPD Golkar Lumajang, Sabtu (23/05/2020).
PC NU Lumajang Imbau Warga Gelar Sholat Idul Fitri di Musholla
Lumajang - Antusias masyarakat untuk melakukan sholat idul fitri usai puasa 1 bulan nampaknya sulit dibendung. Oleh sebab itu, PC NU Lumajang menganjurkan agar sholat idul fitri 1441 H di masa pandemi Covid 19 harus disesuaikan dengan kondisi.
Nur Yasin DPR RI PKB Sumbang APD dan Obat-obatan ke Klinik NU Lumajang
Sukodono - Ir. H. Nur Yasin MBA., MT, anggota DPR RI Fraksi PKB menyalurkan alat pelindung diri (APD) dan obat-obatan ke Klinik NU Lumajang. Penyaluran bantuan diterima langsung oleh Ketua Lembaga Kesehatan (LK) NUĀ Wendra Wijaya, S.Kp., EMT-P., M.H.Kes dan Ketua DPC PKB Ahmad Anang Syaifudin.
PDI Perjuangan Lumajang Bantu Abang Becak dan Sopir Angkot
Lumajang - DPC PDI Perjuangan Lumajang menggelar bakti sosial pemberian sembako beras. Abang becak dan sopir angkot menjadi sasaran bantuan, karena sangat terdampak secara ekonomi dan sosial akibat Covid 19.
Relawan Lumajang H.M Nur Purnamasidi DPR RI Golkar Salurkan Sembako
Lumajang - Relawan H. Muhammad Nur Purnamasidi, anggota DPR RI Komisi X Fraksi Golkar menyalurkan bantuan sembako di Lumajang dan Jember. Hal itu bentuk kepedulian untuk membantu masyarakat terdampak Covid 19 secara sosial dan ekonomi.