Lumajang-Satlantas Polres Lumajang gencar kampanyekan keselamatan berlalu lintas. Sebagai bentuk upaya preventif, petugas langsung turun ke jalan membagikan brosur berisi himbauan kepada pengendara roda dua di sekitar Jalan Panjaitan Lumajang, Rabu (28/8/2024).
Kasatlantas Lumajang
Kasat Lantas Lumajang Diganti Serta Delapan Kapolsek
Lumajang - Dalam upaya penyegaran organisasi dan peningkatan kinerja, Polres Lumajang menggelar upacara serah terima jabatan (sertijab) bagi sejumlah perwira, Selasa (20/8/2024). Acara yang dipimpin langsung oleh Kapolres Lumajang AKBP Mohammad Zainur Rofik, S.I.K ini melibatkan Kasat Lantas dan delapan Kapolsek jajaran.
Satlantas Lumajang Beri Hadiah Snack Pada Anak-anak Tertib Lalin
Lumajang – Satuan Lalu Lintas Polres Lumajang memberikan kejutan menyenangkan bagi anak-anak yang tertib berlalu lintas. Dalam sebuah aksi simpatik di Jalan Panjaitan (KTL) 2 pada Kamis, 1/6/2024). Petugas membagikan snack kepada anak-anak yang mengenakan helm saat dibonceng orang tua.
Operasi Patuh Semeru Satlantas Polres Lumajang Razia Balap Liar
Lumajang-Kepolisian Resor Lumajang menggelar Operasi Patuh Semeru 2024 untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat terhadap peraturan lalu lintas.
Bruak, Elf Rombongan Ziarah Tabrak Truk Parkir di Klakah Lumajang
Lumajang - Sebuah minibus Elf rombongan peziarah dari Jombang mengelami kecelakaan di Jalan Raya Klakah, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang, Rabu (19/6/2024) dinihari.
Polisi Bantu Sopir Truk Pertamina Mogok di Ranuyoso Lumajang
Lumajang,-Menunjukan respon cepat dan tanggap, Satlantas Polres Lumajang membantu truk tangki Pertamina yang mogok di rel Kereta Api palang pintu JPL 43, Desa Wates wetan, Kecamatan Ranuyoso, Kabupaten Lumajang.
Piket Nol Lumajang Sering Longsor, Jalur Dialihkan ke Probolinggo
Lumajang - Jalan nasional Lumajang - Malang di jalur piket nol akan dibangun. Untuk mengantisipasi adanya kecelakaan akibat dari kegiatan tersebut, Satlantas Polres Lumajang akan melakukan penutupan pada jalan nasional Lumajang - Malang.
Ini Jadwal dan Syarat SIM Keliling Satlantas Polres Lumajang
Lumajang-Polres Lumajang berupaya memudahkan masyarakat terkait urusan Surat Izin Mengemudi (SIM). Salah satu upayanya dengan menyediakan layanan melalui bus SIM keliling.
Jelang Liburan Sekolah Satlantas Polres Lumajang Cek Armada Bus
Lumajang-Menjelang libur sekolah, Satuan Lalu Lintas Polres Lumajang bekerja sama dengan Dinas Perhubungan Kabupatensetempat melakukan pemeriksaan ram cek.
Satlantas Polres Lumajang Selama Ramadhan Rutin Bagi-bagi Takjil
Lumajang - Satlantas Polres Lumajang membagikan ratusan bungkus takjil kepada masyarakat untuk berbuka puasa.