Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang mendukung penuh terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
Nur Hidayati Lumajang
DPRD Lumajang Sebut Peran Penting Media Dalam Pembangunan Daerah
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang menggelar talk show Dewan Mendengar di Radio Gloria FM dengan tema “Peran Media Massa Dalam pembangunan Daerah. Hadir sebagai narasumber Hj. Nur Hidayati M.Si dari Komisi A DPRD dan Babun Wahyudi SH, sari Pimpinan Redaksi media online Lumajangsatu.com.
DPRD Ajak Media Ikut Informasikan Hasil Pembangunan Lumajang
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang menggelar talk show bersama Ikatan Jurnalis Televisi (IJTI) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lumajang di Radio Swara Lumajang, (28/05). Hadi Nur Kiswanto dan Hj. Nur Hidayati M.Si menjadi narasumber dari Komisi A DPRD. Sedangkan dari PWI Mujibul Choir selaku Ketua PWI Lumajang dan Abdul Rohman S.Sos dari Jurnalis Kompas TV Lumajang.
Komisi A DPRD Lumajang Ajak Warga Lumajang Buat IKD
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang menggelar talkshow di Radio Gloria FM dengan tema Dewan Mendengar. Talkshow DPRD bersama dengan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dispendukcapil) mensosialisasikan tentang pembuatan, percepatan dan kewajiban masyarakat memiliki Identitas Kependudukan Digital (IKD).
Komisi A DPRD Bicara Soal Nasib Honorer Pemkab Lumajang
Lumajang - Komisi A DPRD Lumajang membicarakan tentang nasib tenaga honorer di lingkungan Pemkab Lumajang. Pasalnya, akhir tahun 2023 tenaga honorer dikabarkan sudah tidak ada lagi. Hal itu menjadi keresahan bagi tenaga honorer di lingkungan Pemkab Lumajang.
Fraksi NasDem-PAN Lumajang Soroti PIP Tak Terserap Maksimal
Lumajang - DPRD Kabupaten Lumajang menggelar Rapat Paripurna dengan tiga agenda. Salah satunya penyampaian Pandangan Umum (PU) Fraksi DPRD terhadap Raperda Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD T.A 2022. Fraksi NasDem-PAN memberikan sejumlah kritik, masukan dan saran yang bersifat membanguan.
Komisi A DPRD Lumajang Akan Beri Rekom Soal Polemik TKD Sumberanyar
Kedungjajang - Komisi A DPRD Lumajang bertemu dengan Perangkat Desa Sumberanyar Kecamatan Rowokangkung di ruang Paripurna DPRD pada Rabu (03/04). perangkat Desa mengadukan soal polemik pengelolaan tanah kas desa (TKD) Sumberanyar seluas 12 hektar yang disewakan kepada pihak ketiga oleh Kepala Desa, yang telah ditetapkan tersangka oleh Kejaksaan Negeri Lumajang.
Fraksi NasDem Lumajang Keberatan 3 Raperda Beratkan Masyarakat
Kedungjajang - Fraksi Nasional Demokrat (NasDem) memberikan pandangan umum terhadap 9 Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kabupaten Lumajang tahun 2021. Dari 9 Raperda, NasDem kurang sepakat dengan tiga Raperda, karena dirasa memberatkan masyarakat di masa Pandemi Covid 19.