Lumajang (lumajangsatu.com) - Hujan deras yang menguyur Lumajang dan menyebabkan debit sungai Kali Asem tinggih. Akibatnya, plengsengan sungai di dekat Jembatan Gambiran Kelurahan Rogotrunan ambrul.
Peristiwa Lumajang
Serangan Tawon Gung Di Sumbermujur Mereda, Warga Beraktifitas Biasa
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tawon Gung yang menyerang puluhan warga Desa Sumbermujur Kecamatan Candipuro, tidak lagi mengamuk. Wargapun mulai melakukan aktivitas seperti biasanya.
Truk Pasir Diterjang Lahar Vulkanis Semeru di Jugosari
Lumajang (lumajangsatu.com) - Puncak gunung semeru yang diguyur hujan lebat seharian, mengakibatkan banjir lahar hujan menerjang sejumlah daerah aliran sungai lahar Jugosari Kecamatan Candipuro. Akibatnya empat truck penambang pasir terjebak banjir lahar hujan gunung tertinggi dipulau jawa, Kamis(01/12).
Hujan Deras, Tanah Longsor Gondoruso Putuskan Jalur ke Tempusari
Lumajang (lumajangsatu.com) - Diguyur hujan lebat seharian membuat jalan penghubung dua desa Kecamatan Pasirian diterjang tanah longsor disertai pohon tumbang Kamis (01/12/2016) Siang. Akibatnya akses jalan utama warga setempat lumpuh total.
Gempa Rabu Malam, BPBD : Tak Ada Kerusakan Bangunan di Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Gempa Rabu malam (16/11) membuat warga Lumajang geger dan berhamburan keluar rumah. Namun, tidak ada laporan kerusakn material, meski banyak informasi di media sosial ada kerusakan jalan dan rumah.
Diduga Bangkai Ayam, Seorang Petani Bakar Mayat Bayi
Lumajang(lumajangsatu.com)- Ratusan warga Desa Krai Kecamatan Yosowilangun Lumajang digemparkan dengan penemuan sesosok mayat bayi di bekas pembakaran sampah desa setempat, Senin (14/11/2016).
Hujan Lebat, Longsor Timpa Rumah Warga di Jugosari-Candipuro
Lumajang (lumajangsatu.com) - Hujan lebat disertai angin kencang yang melanda lumajang Sabtu (12/11) mengakibatkan banjir dan longsor. Rumah milik Sorah (64) warga Dusun Sember Langsep Desa Jugosari Kecamatan Candipuro diterjang longsor.
Keluarga Korban Kapal Tenggelam Berduka
Lumajang(lumajangsatu.com)- Salah satu korban insiden tenggelamnya kapal di perairan batam kepulauan riau pekan lalu ditengarai termasuk warga Lumajang, atas nama Satemah alias Nuryati (43) Warga Desa Kalipenggung Kecamatan Randuagung Lumajang.
Bupati Asat Pantau Langsung Penanganan Pohon Tumbang Akibat Puting Beliung
Lumajang (lumajangsatu.com) - As'at Malik M.Ag Bupati Lumajang langsung turun melihat kondisi kerusakan akibat angin puting beliung hari Senin (07/11) di Kelompok Arum. Akibat angin dan hujan deras, puluhan pohon tumbang dan belasan rumah warga tertimpa pohon dan mengalami kerusakan.
Hujan dan Angin Kencang, Puluhan Pohon Mahoni Pinggir Jalan Tumbang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Hujan deras disertai dengan angin kencang Senin sore (07/11) membuat sejumlah pohon tumbang dan menutup jalan. Sekitar 30 pohon yang berada di pinggir jalan tumbang akibat diterjang angin puting beliuang.