Pemilu 2019

Jokowi Ungguli Prabowo di Sejumlah TPS Pabrik Jatiroto

lumajangsatu.com
Salah satu TPS di Sekitar Pabrik Jatiroto.

Lumajang (lumajangsatu.com) - Sejumlah Tempat Pemungutan Suara (TPS) di sekitar Pabrik Gula Jatiroto, Capres nomer urut 01 unggul Capres 02. Kemenangan ini diluar dugaan atas isu pergulaan Indonesia.

Data dihimpun Lumajangsatu.com, Rabu(17/4/2019), di TPS 20 di Dusun Ranu Pakis Desa Kaliboto Kidul, Kecamatan Jatiroto, Jokowi 123 dan Prabowo 85 suara. Di TPS 19 Jokowi-Amin 127- Prabowo-Sandi 77.

Baca juga: Sopir Terjepit, Warga Jombang dan Kediri Kecelakaan di Perbatasan Lumajang-Jember

Di TPS 21 Jokowi 131- Prabowo 48. TPS 22 Jokowi 92 - Prabowo 83

Baca juga: Heboh, Penemuan Kerangka Manusia di Lahan Tebu Lumajang

"Untuk TPS 23, JOkowi 132 suara dan Prabowo 46," ungkap SUlhan salah satu warga Dusun Ranu Pakis Kecamatan Jatiroto.

Baca juga: Ini Kronologi Kecelakaan Beruntun di Jatiroto Lumajang

Menurut dia, dari pantauan dirinya bersama tetangganya Capres Petahanan masih ungggul. " Jokowi-Amin unggul dikawasan Pabrik," jelasnya. (ls/red)

Editor : Redaksi

Politik dan Pemerintahan
Berita Populer
Berita Terbaru