Lumajang - DPD Golkar Lumajang menargetkan 7 kursi dalam Pemilu 2024 mendatang. Hal itu disampaikan H. Suigsan, Ketua DPD Golkar Lumajang saat acara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Golkar ke-59 tahun 2023 di Kantor Golkar Lumajang, Jum’at (20/10/2023).
Indeks Berita
PKK Lumajang Siapkan 4 Jurus Jitu Turunkan Angka Stunting
Lumajang - Berbagai upaya dilakukan oleh Pemerintah Lumajang dan Tim Penggerak PKK untuk menurunkan angka stunting. TP PKK Lumajang juga memiliki peranan yang sangat penting dalam mendukung tugas pemerintah untuk mengentaskan kasus stunting atau tengkes yang rawan terjadi masyarakat. Berbagai program juga dilakukan oleh PKK dalam menurunkan angka stunting.
Diskominfo Lumajang Siapkan Langkah Akselerasi Pelayanan Digital
Lumajang - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Lumajang, Jawa Timur akan memaksimalkan akses layanan internet di masing-masing perangkat daerah melalui jaringan intra fiber optik.
Lupa Matikan Tungku, Rumah Nenek di Desa Barat Lumajang Terbakar
Lumajang - Akibat lupa mematikan tungku api, rumah seorang nenek atas nama Mistama (74) warga Dusun Tekik Desa Barat Kecamatan Padang ludes terbakar. Selain itu rumah kosong milik Kaseri juga ikut terbakar dibagian plafon dan atap, lantaran hebatnya kobaran api saat itu
Santri Miful Bakid Lumajang 10 Besar Musabaqah Qawaid Fiqhiyah PBNU
Lumajang - Prestasi membanggakan ditorehkan oleh santri Pondok Pesantren Miftahul Ulum Banyuputih Kidul Jatiroto Lumajang. Adalah Moh. Habibullah santri asal Bangsalsari Kabupaten Jember berhasil melaju ke babak Grand Final Musabaqah Qawaid Fiqhiyah Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh RMI PBNU.
Siagakan Ribuan Personel Jelang Pemilu 2024 Polres Lumajang Gelar Pasukan
Lumajang-Polres Lumajang Laksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Mantap Brata 2023-2024 Dalam Rangka Pengamanan Pemilu 2024, di Alun-alun Lumajang, Selasa (17/10/2023).
Dosen ITS Dampingi Petani Bonsai Sidorejo Lumajang
Lumajang - Tim Pengabdian Masyarakat Fakultas Fakultas Teknologi Industri dan Rekayasa Sistem ITS Surabaya melakukan pendampingan pada Petani Bonsai di Desa Sidorejo Kecamatan Rowokangkung Kabupaten Lumajang, Sabtu (14/10/2023).