Hukum Dan Kriminal

Bukan Kota Begal

Bak Film..! Konstruksi Begal Lumajang Pakai Celurit di Desa Ledok Tempuro

Lumajang (Lumajangsatu.com) - Kapolres Lumajang AKBP Arsal Sahban menjelaskan kronologi kejadian, pada Sabtu (09/11/2019) sekitar pukul 02.00 WIB terjadi percobaan pembegalan di Jalan Raya Randuagung Desa Ledok Tempuro Kecamatan Randuagung Kabupaten Lumajang. Dilakukan oleh 3 orang pelaku, Barang Bukti (BB) yang berhasil diamankan sebilah celurit tanpa rangka, satu unit sepeda motor honda beat warna putih Nopol N-3025-YH