Jember - Hari terakhir pertandingan balap sepeda MTB DH di Rembangan-Jember, Kontingen Lumajang kembali menambah koleksi medali. Muhammad Efril Abi Maulansyah, berhasil meraih medali perak setelah finis kedua, terpaut 1 detik saja dengan peraih medali emas.
Olah Raga
Tim Sepak Bola Lumajang Porprov Jatim Kandas di 8 Besar
Lumajang - Langkah tim sepak bola Kabupaten Lumajang terhenti di 8 besar. Lumajang menelan kekalahan adu penalty melawan Kabupaten Malang dengan skor akhir 2-4 untuk tim tamu.
Top, Tim MTB XCR Lumajang Raih Mendali Emas di Porprov Jatim VII
Jember - Dihari kedua balap sepeda MTB XCR Mix Rellay Porprov Jatim di Rembangan Jember, tim Lumajang kembali tampil mendominasi. Tim Kabupaten Lumajang kembali meraih medali emas di nomor beregu itu.
Innalillah, Atlet Sepatu Roda Lumajang Porprov Meninggal Dunia
Lumajang - Kontingen atlet Lumajang ajang sepatu roda meninggal dunia usai mengalami sesak nafas Minggu, (26/6/2022). Jenazah korban Ceria Sintia Wulansari (17) langsung dibawa ke rumah duka di Kepanjeng Kabupaten Malang untuk disemayamkan.
Ayo Dukung Tim Kabupaten Lumajang vs Malang di Stadion Semeru
Lumajang - Tim Sepak Bola Kabupaten Lumajang akan menghadapi Tim Kabupaten Malang pada Senin 27 Juni 2022 di Stadion Semeru Lumajang. Laga Porprov Jatim itu sudah memasuki babak 8 besar dengan sistem gugur.
Lumajang Kukuhkan Pencetak Atlet Sepeda MTB XCO di Jatim
Jember - Lumajang mengukuhkan sebagai pencetak bibit atlet sepeda kelas MTB XCO. Hal itu terbukti saat Porpeov Jatim 2022 di Rembangan, Jember atlet XCO Women raih medali perak dan di kelas XCO Men podium diisi semua oleh atlet Lumajang.
Juara MTB XCO Men Porprov Jatim di Jember Diborong Atlet Lumajang
Jember - Cabor sepeda MTB XCO Men diajang Porprov Jatim 2022 diborong Kabupaten Lumajang. Podium 1,2 dan 3 diisi oleh atlet-atlet Lumajang asuhan Zainal Fanani saat bertanding di sirkuit Rembangan Jember.
Alvia Atlet Sepeda MTB XCO Sumbang Medali Pertama Bagi Lumajang
Jember - Atlet Sepeda MTB XCO Kabupaten Lumajang berhasil menyabet medali perak di ajang Porprov Jatim 2022 di Rembangan, Jember. Pembalap Lumajang terpaut 1 menit 6 detik dengan pembalap Kabupaten Tulungagung Nihayatuzzain Asshofi yang meriah medali emas dengan catatan waktu 46:57. Sedangkan Alvia Tri Wulandari dari Lumajang mengkoleksi catatan waktunya 48:03.
Skuad Lumajang Libas Lamongan 2-1 di Stadion Semeru
Lumajang - Skuad Kabupaten Lumajang memastikan lolos 8 besar di grup A Porprov Jatim 2022. Lumajang mengkoleksi 9 poin, setelah melibas Tim Kabupaten Lamongan 2-1 di Stadion Semeru Lumajang, Kamis (23/06/2022).
Bidadari Tribun Penuhi Stadion Semeru Lumajang
Lumajang - Sepak bola identik dengan olahraga laki-laki, namun ada pula wanita yang menyukainya, biasanya dijuluki bidadari tribun. Salah satu bidadari tribun sekaligus suporter Tim Sepak Bola Lumajang, Maura warga Kecamatan Pasirian membeberkan alasannya menyukai olahraga sejuta umat itu.