Lumajang - Pembangunan jalan alternatif khusus angkutan tambang akan ada dua keuntungan yang didapatkan. Hal itu disampaikan Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni saat meninjau secara langsung ke lokasi pembangunan jalan tambang di Desa Gondoruso Kecamatan Pasirian, pada Selasa (4/2/2025).
Politik Dan Pemerintahan
Pemkab Lumajang Buka Pendaftaran Calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka 2025
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang membuka kesempatan bagi para pelajar untuk menjadi bagian dari Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) pada peringatan HUT RI ke-78 tahun 2025. Pendaftaran dibuka untuk calon yang memenuhi persyaratan tertentu guna memastikan terpilihnya generasi muda yang berbakat dan berintegritas.
Warga Lumajang Diminta Waspada Penipuan Berkedok Program Makan Bergizi Gratis Presiden Prabowo
Lumajang - Pemerintah Kabupaten Lumajang mengingatkan masyarakat agar lebih berhati-hati terhadap potensi penipuan yang mengatasnamakan program MBG (Makanan Bergizi Gratis). Pasalnya, meskipun program ini sudah berjalan di beberapa daerah sejak Januari 2025, Lumajang belum termasuk dalam wilayah percontohan.
Satpol PP Lumajang Intensifkan Tertibkan Reklame Illegal Ganggu Keindahan Kota
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus berupaya menciptakan lingkungan yang tertib dan estetis dengan menertibkan ribuan reklame ilegal yang tersebar di berbagai wilayah. Sepanjang tahun terakhir, tim Satpol PP telah berhasil mengamankan sebanyak 5.408 reklame yang tidak sesuai dengan aturan, terutama reklame perumahan dan rokok.
Lumajang Siapkan 3 M Dana Belanja Tak Terduga Untuk Program Makan Bergizi Gratis
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang menyatakan kesiapan untuk berkontribusi dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas oleh Presiden Prabowo Subianto. Jika diperlukan, Pemkab akan menggunakan sebagian dana Belanja Tidak Terduga (BTT) yang telah dianggarkan dalam APBD 2025.
Komisi D DPRD Lumajang Sebut Program UHC Perlu Dukungan Serius Pemerintah Daerah
Lumajang - Kesehatan menjadi kebutuhan dasar masyarakat termasuk di Kabupaten Lumajang. Jika masyarakat sehat atau tercover dalam jaminan Kesehatan, maka masyarakat akan tenang karena jika sakit tidak perlu mengeluarkan uang atau hanya butuh sedikit biaya untuk berobat.
Lumajang Optimalkan Pengaduan Masyarakat Lebih Responsif dan Solutif
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus berupaya meningkatkan efektivitas pelayanan publik melalui pengelolaan pengaduan masyarakat yang lebih responsif dan solutif.
Komisi B DPRD Lumajang Sarankan Gunakan Dana BTT Guna Tangani Penyebaran PMK
Lumajang - Penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada hewan ternak menjadi perhatian serius Komisi B DPRD Lumajang. Deddy firmansyah, ketua Komisi B DPRD Lumajang menyatakan bahwa penyebaran PMK sangat merugikan banyak peternak dan pedagang ternak di Lumajang.
Pemkab Lumajang Gelar Serah Terima Jabatan Kepala Dinas
Lumajang - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lumajang terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pelayanan dan pembangunan daerah. Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Lumajang, Agus Triyono mengajak seluruh kepala perangkat daerah untuk terus meningkatkan kinerja dan berinovasi dalam menjalankan pemerintahan.
Komisi B DPRD Lumajang Akan Usulkan Revisi Tiket Masuk Wisata Legendari Selokambang
Lumajang - Pemandian alam Selokambang di Desa Purwosono Kecamatan Sumbersuko menjadi salah satu pemandian legendaris yang banyak diminati. Saat hari libur, banyak warga Lumajang yang menjadikan Selokambang untuk mengisi liburan bersama keluarga.