Lumajang - Penjabat (Pj.) Bupati Lumajang Indah Wahyuni secara resmi melantik Budi Hariyono sebagai Pj. Kepala Desa Yosowilangun Kidul dalam sebuah upacara yang berlangsung di Lantai III Nararya Kirana Kantor Bupati Lumajang, Selasa (6/8/2024).
Kades Lumajang
Kades di Lumajang Segera Dikukuhkan Perpanjangan Jabatan 2 Tahun
Lumajang - Kabar gembira bagi kepala Desa di Kabupaten Lumajang. Pasalnya, dalam waktu dekat Pemerintah Kabupaten Lumajang melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) akan melakukan pengukuhan perpanjangan masa jabatan Kepala Desa (Kades) selama 2 tahun.
Tiga Penjabat Kepala Desa di Lumajang Dilantik Indah Wahyuni
Lumajang - Tiga Penjabat (Pj) Kepala Desa dilantik oleh Pj. Bupati Lumajang Indah Wahyuni. Acara tersebut diselenggarakan di Aula Panti PKK Kabupaten Lumajang, Kamis (30/5/2024) pagi, sebagai bentuk komitmen dalam memastikan kelancaran pemerintahan di tingkat desa.
11 Kades Dilantik Penjabat Bupati Lumajang
Lumajang - Sebanyak 11 Kepala Desa Hasil Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) dan Hasil Pemilihan Antar Waktu (PAW) serentak dilantik Pj. Bupati Lumajang Indah Wahyuni. Perempuan yang akrab disapa Yuyunitu menekankan pentingnya kerja tim dan kolaborasi yang kuat diantara pemimpin desa, dengan pihak-pihak terkait lainnya dalam membangun desa.
Jelang Pemilu 2024, 3 Penjabat Kades di Lumajang Dilantik
Lumajang - Tiga penjabat (PJ) Kepala Desa di Kabupaten Lumajang dilantik oleh Indah Wahyuni selalu Pj. Bupati Kabupaten Lumajang. Bambang Sugianto (Sekretaris Kecamatan Senduro) dilantik sebagai Pj. Kades Ranupani Kecamatan Senduro. Ishafi (Staf Kecamatan Klakah) sebagai Pj. Kades Ranupakis Kecamatan Klakah Mulyadi (Staf Kecamatan Tempursari) sebagai Pj. Kades Pundungsari Kecamatan Tempursari.
Kades Suberanyar Lumajang Juga Kuasai Penuh Tanah Kas Desa
Lumajang - AHJ, Kepala Desa Sumberanyar Kecamatan Rowokangkung terjerat dugaan kasus korupsi DD dan ADD tahun 2020 dan 2021. pada tahun 2020, Desa Sumberanyar dapat DD dan ADD sebesar 1,5 miliar. Sedangkan tahun 2021 dapat dana 1,4 miliar rupiah.
Ini Modus Korupsi DD dan ADD Kades Sumberanyar Lumajang
Lumajang - AHJ, Kepala Desa Sumberanyar Kecamatan Rowokangkung ditahan Kejaksaan Negeri Lumajang. AHJ terjerat kasus dugaan korupsi Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD) tahun 2020 dan 2021.
Kades Sumberanyar Lumajang Terjerat Kasus Korupsi DD dan ADD
Lumajang - Tim Tindak Pidana Kusus Kejaksaan Negeri Lumajang menetapkan tersangka AHJ, Kepala Desa Sumberanyar Kecamatan Rowokangkung. Tersangka H diduga terlibat kasus korupsi Dana Desa (DD) Alokasi Dana Desa (ADD).
Kades Se-Lumajang Diminta Ikut Sukseskan Program Pembangunan Daerah
Lumajang - Bupati dan Wakil Bupati Lumajang memberikan pengarahan Bimbingan Teknis Peningkatan Kapasitas Kepala Desa Tahun Anggaran 2022, bertempat di Hall Savana Kota Malang, Rabu (23/11/2022) malam. Seluruh Kepala Desa diharapkan dapat berkomitmen bersama dengan pemerintah daerah untuk menyukseskan program pembangunan di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.
Bunda Indah Wabup Lumajang Lantik 3 Kades Terpilih PAW
Lumajang - Tiga Kepala Desa (Kades) Terpilih Hasil Musdes Pilkades Pengganti Antar Waktu (PAW) sisa masa Jabatan 2020 - 2026 dilantik dan diambil sumpah di Aula Panti PKK Kabupaten Lumajang, Rabu (30/6/2021). Pelantikan dan pengambilan sumpah dipimpin langsung Wakil Bupati Lumajang Indah Amperawati.