Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia Seleksi Calon Anggota Komisi Pemilhan Umum (KPU) telah mengumumkan 10 besar calon anggota KPU Lumajang. Dari 10 nama yang muncul, ada 5 wajah baru, sedangkan 3 nama adalah incumbent dan 2 nama adalah mantan anggota KPU tahun 2013.
KPU Lumajang
Kapolres Lumajang Cek Pengamanan KPU Antisipasi People Power
Lumajang (lumajangsatu.com) - Isu kecurangan dan ancaman gerakan People Power yang terus dihembuskan oleh elit politik di Pemilu 2019. Membuat Kapolres Lumajang AKBP DR Muhammad Arsal Sahban SH SIK MM MH mendatangi KPU Kabupaten Lumajang untuk memantau situasi terkini pengamanan di kantor tersebut, Kamis (9/5/2019).
Inilah Suara Terbanyak 50 Caleg DPRD Lumajang 2019-2024
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rekapitulasi tingkat Kabupaten untuk Pemilu 2019 sudah selesai. Dari hasil rekapitulasi DB-1, sudah terlihat komposisi perolehan kursi masing-masing partai dengan sistem Sainte Lague.
KPU Lumajang Klaim Partisipasi Pemilu Lewati Target Nasional
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lumajang melaporkan, jumlah partisipasi pemilih pada Pemilu 2019 mengalami peningkatkan. Jika dibandingkan dengan pelaksanaan Pilkada 2018 lalu.
KPU Lumajang Sempat Dituding Curang Saat Rekapitulasi Suara
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tudingan curang juga sempat diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lumajang. Karena ada jumlah pihak yang mempermasalahkan formulir C1 dan melaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Pemilu) Lumajang.
Rekapitulasi KPU Selesai, Jokowi Menang Telak di Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah merampungkan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Kabupaten Lumajang Rabu (01/05). Kegiatan yang digelar di Gor Wirabhakti, membutuhkan waktu 3 hari dan molor satu hari dari jadwal yang telah ditentukan.
Hari Ini, KPU Lumajang Tuntaskan Rekapitulasi Pemilu 2019
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Kabupaten Lumajang molor satu hari. Pasalnya, tanggal 29-30 April 2019 rekapitulasi hanya bisa menyelesaikan 4 daerah pemilihan saja atau 17 Kecamatan.
Suasana Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi KPU Lumajang Panas
Lumajang (lumajangsatu.com) - Suasana rapat pleno terbuka rekapitulasi di Gor Wirabhakti Lumajang panas. Alhasil, banyak saksi, anggota PPK dan pengawas yang tidak betah berada di dalam dan keluar masuk ruangan gor dan mengeluhkan tempat rekapitulasi yang tidak representatif.
KPU Lumajang Gelar Rekapitulasi Hasil Pemilu 2019
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lumajang menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara di tingkat Kabupaten Lumajang. Acara rapat pleno di gelar di Gor Wirabhakti Lumajang, yang dihadiri oleh PPK, Panwas, saksi partai dan presiden.
18 Petugas Pemilu di Lumajang Meninggal, Sakit dan Kecelakaan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Jumlah petugas penyelenggara yang meninggal, sakit dan kecelakaan di Lumajang bertambah. Data terkahir tanggal 24 April 2019, tercatat 18 penyelenaggara yang sudah dilaporkan ke KPU Lumajang.