Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah merampungkan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Kabupaten Lumajang Rabu (01/05). Kegiatan yang digelar di Gor Wirabhakti, membutuhkan waktu 3 hari dan molor satu hari dari jadwal yang telah ditentukan.
KPU Lumajang
Hari Ini, KPU Lumajang Tuntaskan Rekapitulasi Pemilu 2019
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Kabupaten Lumajang molor satu hari. Pasalnya, tanggal 29-30 April 2019 rekapitulasi hanya bisa menyelesaikan 4 daerah pemilihan saja atau 17 Kecamatan.
Suasana Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi KPU Lumajang Panas
Lumajang (lumajangsatu.com) - Suasana rapat pleno terbuka rekapitulasi di Gor Wirabhakti Lumajang panas. Alhasil, banyak saksi, anggota PPK dan pengawas yang tidak betah berada di dalam dan keluar masuk ruangan gor dan mengeluhkan tempat rekapitulasi yang tidak representatif.
KPU Lumajang Gelar Rekapitulasi Hasil Pemilu 2019
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lumajang menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara di tingkat Kabupaten Lumajang. Acara rapat pleno di gelar di Gor Wirabhakti Lumajang, yang dihadiri oleh PPK, Panwas, saksi partai dan presiden.
18 Petugas Pemilu di Lumajang Meninggal, Sakit dan Kecelakaan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Jumlah petugas penyelenggara yang meninggal, sakit dan kecelakaan di Lumajang bertambah. Data terkahir tanggal 24 April 2019, tercatat 18 penyelenaggara yang sudah dilaporkan ke KPU Lumajang.
Ridhol Mujib memilih Banyak Senyum Saat Bekerja
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kesibukan Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Lumajang sangat berat dengan jam kerja tak tentu untuk mengawal proses Pemilu 2019. Untuk bisa menjaga kondisi fisik dengan prima, Ridhol Mujib memiliki resepan banyak senyum.
Rekapitulasi Tinggal PPK Kota Lumajang, Aparat Keamanan Disiagakan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Proses Rekapituluas Penghitungan Suara tingkat PPK dari 21 Kecamatan tinggal satu yang belum menyelesaikan. PPK Kota Lumajang masih melakukan rekapitulasi tingkat TPS dan akan dilanjutkan, Jum'at (26/4/2019) untuk tingkat PPS.
Ini Prediksi Perolehan Kursi Dapil 5 Lumajang, Demokrat Hangus
Lumajang (lumajangsatu.com) - Rekapitulasi Dapil 5 (Randuagung, Klakah, Kedungjajang dan Ranuyoso) sudah tuntas. Dari prediksi awal Demokrat memperoleh 1 kursi ternyata hangus dan dan diambil oleh Gerindra yang mendapatkan 2 kursi.
KPU Lumajang Segera Santuni Penyelenggara Sakit dan Meninggal Dunia
Lumajang (lumajangsatu.com) - Menyusul adanya penyelenggara Pemilu meninggal dunia dan belasan alami sakit hingga masuk ke rumah sakit. KPU Lumajang sesuai instruksi KPU RI akan memberikan santunan.
9 Penyelenggara Pemilu di Lumajang Meninggal, Sakit dan Kecelakaan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tugas yang berat membuat sejumlah penyelenggara pemilu di Lumajang meninggal, sakit hingga mengalami kecelekaan. Data KPU Lumajang ada 3 penyelenggara pemilu meninggal karena kecapekan bekerja hampir 24 jam.