Lumajag (lumajangsatu.com) - Seribu lebih pengunjung mendatangi area Pagelaran Seni Budaya "Gebyar Bumi Lamajang" di Taman Budaya Jawa Timur Cak Durasim, Jum'at(10/3) malam ini. Selain warga Lumajang di Surabaya, juga para pemerhati seni di Provinsi paling di Timur dipulau Jawa.
lumajang hari ini
Sekdaprov Jatim Kagum Produk Unggulan Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Standa Pameran Produk Lumajang yang ada di Cak Durasim dikunjungi oleh Sekdaprov Jawa Timur, Akhmad Sukardi didampingi oleh Bupati As'at, Wabup Buntaran dan Kapolres Lumajang, AKBP Raydian Kokrosono.
Stand Pameran Produk Unggulan Lumajang Dipadati Pengunjung di Cak Durasim
Lumajang (lumajangsatu.com) - Stand Pameran Produk Unggulan Lumajang ramai didatangi pengunjung di acara "Gebyar Bumi Lamajang" Taman Budaya "Cak Durasim", Jum'at(10/3) malam. Sejumlah pengunjung banyak yang membelik produk khas Lumajang mulai dari batik, makanan khas serta produk olahan dari Pisang.
Yuk Datang ke Pagelaran Seni dan Budaya Gebyar Bumi Lamajang di Cak Durasim
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kabupaten Lumajang terus membuktikan jika daerahnya sangat peduli dengan Budaya-nya. Mulai tanggal 10-11 Maret 2017, ada Gebyar Bumi Lamajangan dengan menggelar pemaran seni dan budaya di taman Budaya Cak Durasim.
Laga Uji Coba : Semeru FC Hancurkan Taruna Putra Klakah 9-1
Lumajang (lumajangsatu.com) - Insan sepak bola Klakah melihat keperkasaaan Skuad Persigo Semeru FC Lumajang. Taruna Putra Klakah diberondong 9 gol oleh The Volcano dihadapan puluhan penontonya, Rabu(8/3).
Gerebek Arena Judi, Bandar Judi Dadu Berhasil Dibekuk
Lumajang(lumajangsatu.com) - Jajaran kepolisian sektor Ranuyoso Lumajang menggrebek arena judi dadu di belakang rumah Desa Ranuyoso Kecamatan Ranuyoso Lumajang, seorang warga Desa Wonoayu, Suyadi (51) yang berperan sebagai bandar judi pun diamankan petugas. Namun sayangnya, polisi tak berhasil menangkap para pemain yang diduga ada oknum PNS di Lingkungan Pemkab Lumajang, Rabu (08/03/17).
Hajar Kertosari 5 Gol, Semeru FC Besok Lawan Taruna Putra Klakah
Lumajang (lumajangsatu.com) - Semeru FC Lumajang berhasil menghancur leburkan Perseker Kertosari dengan 5 gol tanpa balas yang digelar dilapangan Desa setempat, Selasa (7/3) sore. Kelima gol dicetak oleh Oni Rosadi dan Feri dibabak pertama, sedangkan babak kedua dicetak oleh Aprianto, Dio dan Jajang.
Anang Hermansyah Jajaki Semeru FC untuk Menjadi Sponsor
Lumajang (lumajangsatu.com) - Anang Hermasnyah yang dikabarkan akan menjadi sponsor untuk Semeru FC mendekati kebenaran. Ini, terbukti pria yang kini menjadi anggota DPR RI menjajaki seperti apa berinvestasi di sepak bola.
Uji Coba, Semeru FC Lumat Mustikatama 3-0
Lumajang (lumajangsatu.com) - Semeru FC berhasim melumat Mustikatama dengan Skor 3-0 dalam laga Uji coba di Stadion Semeru FC, Sabtu(4/3). Babak pertama, skuad tim inti sudah mampu mencetak dua gol melalui Oni Rosadi dan Reza Mustofa.
Gandeng STPNDB, Disparbud Tingkatkan Kapasitas Pokdarwis dan Pemilik Home Stay
Lumajang (lumajangsatu.com) - Tingkatkan pelayanan Pondok Wisata (Home Stay) di kawasan Wisata Kaki Gunung Semeru.