Lumajang(lumajangsatu.com) - Wakil Gubernur Jawa Timur, Saifullah Jusuf yang akrban dipanggil Gus Ipul berharap dan mendukung Kabupaten Lumajang sebagai Pelopor Kota Layak Anak. Sehingga, tidak ada lagi kekerasan yang menimpa anak, sehingga diperlakukan kasih sayang.
Lumajang
Kak Seto : Stop Kekerasan Anak dengan Bentuk Satgas RT/RW
Lumajang(lumajangsatu.com) - Aktivis Pemerhati Anak, Seto Mulyadi yang akrab di panggil dengan Kak Seto datang ke Lumajang untuk kampanye Gerakan Nasional Anti Kekerasan Seksual Anak di Alun-alun Kota. Dia berharap Kabupaten Lumajang tidak lagi kekerasan anak, karena generasi bangsa tidak boleh diwarnai kekerasan.
Bawa Anjing Pelacak, Warga Kunir Kidul Temukan Sapi Yang Dicuri di Tempeh Kidul
Lumajang (lumajangsatyu.com) - Warga Kunir Kudul Kecamatan Kunir melakukan pencarian suakarsa untuk mencari ternak sapi yang dicuri. Melalui metode pelacakan jejak, warga dan polisi akhirnya bisa menemukan dua ekor sapi yang hilang dikandang salah seorang warga.
KUD Tebu Paling Aktif, Kantor Perkebunan Lumajang Suplai Banyak Bantuan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Kantor Perkebunan Lumajang terus memberikan bantuan dan pembinaan kepada para petani perkebunan Lumajang. Kantor Perkebunan banyak memberikan bantuan berupa pupuk, terpal, alat-alat prosesing olahan lahan seperti traktor kepada Koperasi Unit Desa (KUD).
Pasca Kasus Salim Kancil Meledak, Bupati Lantik Teliksandi Pemkab Lumajang
Lumajang (lumajangsatu.com) - Pasca insiden berdarah Salim Kancil tanggal 26 Sepetember 2015, banyak pihak menganggap pemerintah lemah dalam melakukan kajian potensi konflik. Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) langsung membentuk Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) yang beranggotakan 109 orang sebagai mata, telinga dan mulut Pemkab Lumajang.
Fardlu Kifayah, TP PKK Lumajang Gelar Bimtek Perawatan Jenazah Yang Baik dan Benar
Lumajang (lumajangsatu.com) - TP PKK Kabupaten Lumajang melakukan Bimtek Perawatan Janzah bagi kader se-Kabupaten Lumajang. Kegiatan tersebut dimaksudkan untuk memberikan pemahaman bahwa merawat jenazah, mulai memandukan, mengkafani, mensholatkan hingga mengubur adalag fardlu kifayah (gugur jika ada satu yang melakukan).
Taufiq : Jika Calon Kades Tidak Puas Dengan Tahapan Pilkades Silahkan Gugat Kejalur Hukum
Lumajang (lumajangsatu.com) - Panitia pilkades Kabupaten telah selesai melakukan uji kompetensi terhadap cakades 3 desa yang melebihi dari lima orang. Panitia telah melakukan ujian dengan terbukan yang dimaksudakan agar tidak ada calon yang merasa dikecewakan.
Meski Diboikot, Komis A DPRD Lumajang Minta Panitia Pilkades Kalidilem Lanjutkan Tahapan
Lumajang (lumajangsatu.com) - Komisi A DPRD Lumajang langsung bereaksi atas kondisi carut-marut pelaksanaan pilkades desa Kalidilem. Terakhir, 4 calon kades tidak hadir memenuhi undangan dari panitia pilkades.
Masih Ruwet, 4 Bersaudara Cakades Kalidilem Kompak Boikot Tahapan Pilkades
Lumajang (lumajangsatu.com) - Setelah mengikuti uji kompetensi atau seleksi lanjutan calon kepala desa, 7 calon kades Kalidilem terpilih menjadi 5 calon. Muhammad Salman Edi Faisol dan Wakil Mulodo Karyo Utomo dinyatakan gugur.
Malam Ini, Ada Konser Musik Band Lettot di Alun-alun Dalam Gerakan Lumajang Kota Layak Anak
Lumajang(lumajangsatu.com) - Dalam kampanye GErakan Nasional Anti Kejahatan Seksual, Lumajang dikunjungi oleh Kak Seto dan Band Letto. Hal ini sebagai bentuk Lumajang menuju kota layak anak.