Lumajang - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lumajang menjatuhkan sanksi kepada 1 PPK Gucialit dan 1 PPK Sumbersuko. Sanksi diberikan buntut dari penggelembungan suara salah satu Caleg Golkar DPR RI.
Lumajang
Kasus Pencurian Tabung Gas di Tirtosari Lumajang Berujung Damai
Lumajang - Video viral diduga maling gas LPG di sekitaran Pemandian Tirtosari Desa Penanggal Kecamatan Candipuro, ternyata pelaku merupakan seorang pelajar yaitu berinisial M A warga Kecamatan Pasrujambe.
Indah Wahyuni Ajak Pejabat Lumajang Lebih Adaptif dan Responsif
Lumajang - Terobosan signifikan dalam perjalanan reformasi birokrasi di Kabupaten Lumajang. Pada tahun 2023, berdasarkan hasil penilaian, peringkat Reformasi Birokrasi (RB) di Lumajang meningkat menjadi BB dengan nilai 72,88, naik dari nilai 60,22 dengan predikat B pada tahun 2022.
Spesialis Maling Kotak Amal Masjid, Pria Asal Kunir Diamankan Polisi
Lumajang - Polres Lumajang mengamankan seorang pemuda pelaku pencurian kotak amal Masjid Al-Istiqomah di Desa Yosowilangun Lor Kecamatan Yosowilangun pada hari Senin, (11/3/2024) sekitar jam 01.40 WIB.
Aksi Heroik Penangkapan 2 Pelaku Curanmor di Lumajang
Lumajang - Aksi penangkapan pelaku curanmor membuat warga heboh, karena pelaku atas nama Isman warga Desa Jenggrong Kecamatan Ranuyoso saat itu diteriaki maling oleh korban tepat di Jalan Panjaitan Kelurahan Citrodiwangsan.
Laka Tunggal Pengendara Masuk Jurang Meninggal Dunia di Lumajang
Lumajang - Nahas sepeda motor masuk kedalam jurang di bawah jembatan di ruas jalan nasional, Kecamatan Klakah.
Gerakan Pangan Murah Upaya Atasi Mahalnya Bahan Pokok di Lumajang
Lumajang - Pemerintah Lumajang terus melakukan berbagai cara untuk mengendalikan keterjangkauan harga-harga bahan pokok. Salah satunya Gerakan Pangan Murah kembali digelar di depan Kantor Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Jumat (8/3/2024). Pj. Bupati Lumajang, Indah Wahyuni hadir langsung dan menyatakan bahwa kegiatan tersebut dalam upaya untuk menjaga stabilitas harga bahan pokok di tengah kenaikan harga yang terjadi dalam beberapa pekan terakhir.
PT Bintang Indonesia Sentosa Borong Penghargaan di Awal Tahun 2024
Lumajang - Rizky Yunida Eldianty SE sebagai Direktur Utama PT Bintang Indonesia Sentosa menerima penghargaan bertubi-tubi ketika menghadiri acara di Hotel Aston Jember.
DPRD Lumajang Apresiasi Capaian Positif Sektor Wisata dan Pertanian
Lumajang - DPRD Kabupaten Lumajang menggelar Paripurna dengan agenda penyampaian LKPJ Bupati Lumajang tahun 2023, Kamis (07/03). Dalam penyampaian LKPJ tahun 2023, Pj Bupati Lumajang Indah Wahyuni menyampaikan sejumlah capaian dari berbagai sektor termasuk keberhasilan sektor pariwisata Lumajang.
Ini Kronologi Pria Tanggul Ditebas Begal Sadis di Lumajang
Lumajang - Kriminalitas di Lumajang kini semakin ngeri, hampir setiap hari terjadi pembegalan di beberapa desa. Kali ini menimpa korban bernama Fian (21) warga Desa Pucukan Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember kehilangan tangannya karena ditebas begal.